Tawarkan Nuansa Asri, Inilah 5 Wisata Terbaru 2024 di Tawangmangu, Ada yang Gratis!

Tawarkan Nuansa Asri, Inilah 5 Wisata Terbaru 2024 di Tawangmangu, Ada yang Gratis!

5 wisata terbaru 2024 di Tawangmangu yang tawarkan nuansa asri dan menyejukkan--

DISWAY JOGJA - Tawangmangu di Karanganyar, Jawa Tengah, mempunyai beberapa wisata terbaru 2024 yang cocok dikunjungi saat momen liburan di tahun 2024.

Wilayah yang terletak di lereng Gunung Lawu ini memiliki udara yang sejuk dan pemandangan apik memanjakan mata. 

BACA JUGA : Ngabuburit Seru: Alun Alun Kejaksan Cirebon, Rekomendasi Tempat Ngabuburit Gratis yang Seru

Tak ayal, Tawangmangu menjadi salah satu destinasi wisata terbaru 2024 andalan Jawa Tengah. Banyak wisatawan yang berkunjung ke Tawangmangu di momen liburan. 

Mereka tidak hanya berasal dari masyarakat Karanganyar, namun banyak pula yang berasal dari luar daerah.

Kecamatan terluas di Kabupaten Karanganyar ini sudah terkenal sejak dahulu sebagai tempat berwisata maupun beristirahat dari hiruk pikuk kehidupan perkotaan. 

Lantas, apa saja sih wisata di Karanganyar terbaru yang bisa dikunjungi?

Berikut adalah 5 wisata terbaru 2024 di Tawangmangu yang bisa Kamu kunjungi saat liburan 2024 serta ramah di kantong.

1. Semar Edupark

Objek wisata Semar Edupark berbasis alam dan edukasi ini baru buka sekitar September 2023. 

Selain resto, ada beberapa fasilitas menarik yang wajib dicoba wisatawan, seperti mini zoo, taman, kolam pemancingan, dan area untuk bersantai bersama keluarga.

BACA JUGA : 5 Wisata Terbaru 2024 Paling Hits yang Ada di Gowa, Pesonanya Bak Surga Dunia!

Wisata terbaru di Tawangmangu ini berada di Jl Raya Solo – Tawangmangu, Gedangan, Gerdu, Karangpandan. 

Tiket masuk wisata Semar Edupark ini adalah gratis alias tanpa dipungut biaya apa pun. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: