Mau Liburan di Puncak Bogor? Ini 7 Destinasi Wisata Terbaru 2024, View Indah Liburan Dijamin Makin Betah!

Mau Liburan di Puncak Bogor? Ini 7 Destinasi Wisata Terbaru 2024, View Indah Liburan Dijamin Makin Betah!

wisata terbaru 2024 puncak bogor--

DISWAY JOGJA- Wisata Puncak Bogor adalah salah satu destinasi wisata terbaru 2024 yang populer di kota Bogor, Jawa Barat. Puncak Bogor terkenal dengan udara yang segar dan view yang indah bikin liburan kamu makin betah.

Kebanyakan warga Jawa Barat sering berkunjung wisata terbaru 2024 ke Puncak saat weekend tiba. Nah daftar tempat wisata Puncak yang recommended berikut bisa kamu datangi bersama teman atau keluarga.

Karena berada di pegunungan dan punya banyak rekreasi wisata terbaru 2024, daerah Puncak sering jadi destinasi favorit warga Jawa Barat, khususnya warga Jabodetabek yang berada di dataran rendah. Mereka sering menikmati liburan untuk menghilang penat dan merefresh kembali pikiran dengan liburan ke puncak.

BACA JUGA : Negeri Seribu Air Terjun? Wisata Terbaru 2024 Di Karanganyar, Wajib Kamu Kunjungi Cek Simak Ulasan Lengkapnya!

Puncak Bogor menawarkan pemandangan alam dengan view  indah, udara yang bersih dan berbagai aktivitas seru yang membuatnya selalu menarik dikunjungi. Jika kamu tertarik berwisata ke Puncak, mungkin  berbagai tempat wisata terbaru 2024 berikut bisa kamu kunjungi. Simak yuk!

1. The Ranch Puncak

Salah satu tempat wisata terbaru 2024 di Megamendung Puncak yang cukup terkenal adalah The Ranch Bogor. Tempat rekreasi ini mengusung tema peternakan di abad pertengahan Eropa. 

Terdapat banyak wahana yang berkaitan dengan hewan dan olahraga khas abad pertengahan di sini. Salah satu wahana yang menjadi favorit wisatawan adalah menaiki kuda di lahan seluas 6,5H.

Tak perlu merogoh kocek dalam-dalam, kamu cukup membayar Rp25 ribu saha untuk wahana ini. Selain itu, ada juga spot foto unik seperti Jembatan Dongeng dan Rumah Hobbit yang pastinya cocok untuk mendokumentasikan momen liburan kamu.

BACA JUGA : Rekomendasi Wisata Terbaru 2024 di Sidoarjo, Menikmati Keindahan Alam dan Kearifan Lokal

Karena The Ranch merupakan wisata keluarga, fasilitasnya pun cukup beragam dan lengkap. Disini kamu  juga bisa makan di restoran D’Ranch yang punya bangak menu dengan harga aman dikantong.

Meski punya fasilitas lengkap, harga tiket masuk The Ranch tidak mahal-mahal amat, cukup dengan Rp20 ribu saja. Dan bagi kamu yang malas menyetir jauh? Kamu bisa menginap di salah satu penginapan dari banyak hotel atau villa dekat The Ranch.

2. Little Venice Puncak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: