5 Wisata Terbaru 2024 Kuliner Suasana Malam Hari di Semarang! Cek Disini

5 Wisata Terbaru 2024 Kuliner Suasana Malam Hari di Semarang! Cek Disini

Wisata Kuliner Malam di Semarang--google foto

DISWAY JOGJASemarang merupakan salah satu kota dengan destinasi wisata terbaru 2024 yang bisa dibilang cukup lengkap. Kota ini menawarkan wisata sejarah, wisata alam, dan yang tak kalah menarik tentu saja wisata kuliner.

Mengenai wisata terbaru 2024 kuliner, kota ini menawarkan beragam kuliner yang buka dari pagi hingga dini hari.

BACA JUGA : Ada di Pusat Kota, Ini 5 Rekomendasi Kuliner Malam Surabaya yang Bikin Lidahmu Tak Berhenti Menari

Semarang memiliki banyak wisata terbaru 2024 kuliner yang terkenal dan digemari wisatawan. Salah satu ikon kulinernya yang terkenal yaitu lumpia semarang.

Selain itu, masih terdapat berbagai macam wisata terbaru 2024 kuliner menggiurkan lainnya seperti seperti wingko, bandeng presto, gulai manyung, tahu petis, dan masih banyak lagi. 

Ada berbagai destinasi wisata kuliner yang layak dicoba saat bertandang ke kota asal “Laskar Mahesa Jenar” tersebut.

Anda yang sedang mencari referensi kuliner malam Semarang, berikut kami hadirkan rekomendasi kuliner malam Semarang yang patut dicoba.

1. Lumpia

Bertandang ke Semarang tentu kurang lengkap bila tidak mencicipi lumpia, sebagai salah satu ikon kuliner Kota Atlas. 

Ada banyak warung dan kedai lumpia di Semarang, salah satunya adalah Lumpia 24 Jam. 

Sesuai namanya, warung lumpia ini buka selama 24 jam. 

• Alamat: Jalan Pemuda No.30, Pandansari, Semarang, Jawa Tengah

• Jam operasional: Bukan 24 jam

• Kisaran harga: Rp12 ribu per potong

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: