Pesona Ekowisata? Mengeksplore Warisan Alam Wisata Terbaru 2024, Penangkaran Hewan Langka di Nusantara!

Pesona Ekowisata? Mengeksplore Warisan Alam Wisata Terbaru 2024, Penangkaran Hewan Langka di Nusantara!

Wisata terbaru 2024 penangkaran hewan langka--google

BACA JUGA : Wisata Terbaru 2024 Hits Pantai Banten!! Wajib Disambangi Karena Pemandangan Alamnya Unik Eksotik!!

3. Taman Nasional Way Kambas

Taman Nasional ini merupakan tempat perlindungan Gajah Sumatera, di Lampung. Ada lebih dari 300 Gajah Sumatera ini dipelihara, dikembang biakan alami dan dilatih sehingga tidak heran jika gajah di sini dapat bermain bola, menarik kayu hutan dan menjadi tunggangan.

Selain gajah di sini juga terdapat hewan yang hampir punah lainnya seperti Badak Sumatera, Harimau Sumatera, Mentok Rimba dan Buaya Sepit.

4. Taman Nasional Tanjung Puting

Berada di Kecamatan Kumai, Kalimantan Tengah, wisata terbaru 2024 ini sudah terkenal sebagai tempat ekowisata orangutan. Orangutan adalah hewan endemik yang mulai langka, kamu hanya dapat melihatnya di tempat wisata ini.

Selain orangutan tempat ini juga menjadi habitat dari sembilan spesies primata lainnya.

5. Penangkaran Hiu Karimunjawa

Berada di Pulau Menjangan Besar, Karimun Jawa, Jawa Tengah. Wisatawan dapat berenang dan berfoto bersama puluhan hiu di sini.

BACA JUGA : Ini dia 4 Rekomendasi Waterpark Terbesar Di Jawa Tengah! Salah Satunya Dekat Dengan Wonosobo!

Tidak perlu khawatir, karena hewan ganas ini sudah jinak selama di penangkaran ya. Penangkaran ini bertujuan agar keberadaan hiu di Karimun Jawa tidak akan habis dan bahkan akan tumbuh lebih besar.

Itulah beberapa tempat wisata terbaru 2024 dengan penangkaran hewan. Selain melihat satwa yang ada di sana wisatawan juga dapat menikmati pemandangan alamnya yang menakjubkan. Bagaimana sudah tertarik untuk mengunjungi tempat tersebut ? (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: