7 Destinasi Wisata Terbaru 2024 Yogyakarta! Antimainstream Terbaik Pilihan Media Luar Negeri, Kamu Wajib Coba!

7 Destinasi Wisata Terbaru 2024 Yogyakarta! Antimainstream Terbaik Pilihan Media Luar Negeri, Kamu Wajib Coba!

Serebu Batu, Yogyakarta. --saltinourhair.com

DISWAY JOGJA - Nama Yogyakarta memang tidak begitu familiar dibandingkan Bali oleh masyarakat luar negeri untuk urusan tempat tujuan wisata terbaru 2024. 

Bali masih menjadi destinasi wisata terbaru 2024 yang paling banyak dikunjungi di Indonesia. Meski begitu, nama Yogyakarta memiliki tempat tersendiri untuk para wisatawan baik dari dalam maupun luar negeri.

Salah satu media luar negeri, Saltinourhair, bahkan menyebut Yogyakarta sebagai ibu kota kreatif Indonesia. Sebutan ini tidak diberikan dengan cuma-cuma. 

BACA JUGA : Survei Membuktikan! Wisata Terbaru 2024, 6 Kota di Indonesia Jadi Favorit untuk Liburan, Yogya Nomor 1?

Menurut Satinourhair, Yogyakarta dihuni oleh para pencari ilmu, masyarakatnya memiliki kearifan lokal yang hakiki, dan filosofi Jawa yang begitu kental. 

Banyak destinasi wisata di Yogyakarta yang tercipta dari tangan-tangan kreatif manusia. Ada pula destinasi wisata terbaru 2024 dengan lanskap alam tetapi sudah diberi aksesori-aksesori buatan manusia sehingga semakin mempesona. 

Di antara sekian banyak destinasi wisata terbaru 2024 antimainstream di Yogyakarta, Satinourhair memnberikan tujuh rekomendasi tempat yang layak dikunjungi. Ulasan lengkap mengenai ketujuh wisata antimainstream terbaik Yogyakarta tahun 2024 adalah sebagai berikut. 

BACA JUGA : 8 Destinasi Wisata Terbaru 2024 Gratis di Bali? Rasakan Secercah Surga Tanpa Uang Sepeser Pun!

1. Sumur Gumuling 

Destinasi wisata terbaru 2024 yang antimainstrem pertama yang direkomendasikan saat mengunjungi Yogyakarta adalah Sumur Gumuling. 

Sumur Gumuling atau yang lebih dikenal dengan sebutan Masjid Bawah Tanah ini menampilkan pemandangan tak biasa dari tempat ibadah umat Muslim. 

Saat Anda memasuki masjid, cobalah berjalan ke bawah dan ikuti jalan setapaknya. Bagian tengah masjid memiliki empat tangga yang berbentuk piramida dan langit-langit yang melingkat terbuka besar. 

BACA JUGA : Penginapan Murah Mulai Rp 50.000? Wisata Terbaru 2024, Hotel Murah Dekat Stasiun Ketapang Banyuwangi Catat!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: saltinourhair.com