Simak! 3 Penyebab Hilangnya Rasa Cinta Kepada Pasangan

Simak! 3 Penyebab Hilangnya Rasa Cinta Kepada Pasangan

Ilustrasi - Ada beberapa alasan rasa cinta kamu kepada pasangan bisa hilang bahkan tanpa bekas, tak terkecuali dalam pernikahan. (Foto: GenPI.co) --

DiswayJogja.id - Rasa cinta kepada pasangan bisa saja hilang bahkan tanpa bekas, meskipun itu dalam pernikahan.

Nah berikut adalah beberapa alasan yang bisa menyebabkan rasa cinta itu hilang.

1. Realitas kehidupan

Ketika keseharianmu terlalu sibuk, maka bisa sangat berpengaruh dengan kehidupan asmara jika tidak bisa membagi waktu dengan baik.

Kondisi ini bisa menyebabkan timbul rasa tidak percaya dan jika dibiarkan bisa memperburuk keadaan terutama dalam pernikahan.

BACA JUGA:Anak Ketagihan Main HP? Kak Seto: Posisikan Orangtua Sebagai Sahabat Anak

2. Komunikasi tak lancar

Ketika kamu mempunyai kesibukan luar biasa, biasanya komunikasi menjadi masalah yang utama.

Seorang ahli psikolog pun menyebut komunikasi merupakan hal yang paling penting dalam menjalin hubungan.

Komunikasi tak identik dengan bertemu. Namun jika mengenai kamu mau mendengar pikiran dan perasaan pasangan.

3. Waktu

Seorang ahli psikoterapi menyebut cinta mungkin tidak akan menghilang dalam hubungan asmara. Namun perasaan cinta ke pasangan bisa berubah berdasar waktu.

Perasaan itu bisa bertambah atau berkurang dari waktu ke waktu. (hellosehat)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: genpi