Sungai Kumusik di Tegal Meluap, 1 Pemancing Raib
Operasi pencarian korban di Sungai Kumusik Tegal oleh Tim SAR Gabungan. (Foto: Kantor SAR Semarang).-jpnn.com-jpnn.com
"Diduga korban ingin menyelamtakan handphone yang digenggam di tanganya sehingga tidak bisa menyelamatkan diri dan tenggelam," ujarnya.
Pihaknya menerjunkan Tim SAR Gabungan untuk melakukan operasi pencarian dengan metode susur sungai dari lokasi sekitar kejadian hingga sejauh 8 kilometer.
"Kondisi kedalaman Sungai Kumusik bervariasi kurang lebih dua meter, dan lebar mencapai delapan meter," tuturnya.
Sudah dua hari berlalu, pihaknya masih belum menemukan korban. Pencarian terus dilakukan oleh Tim SAR Gabungan dengan menyesuaikan kondisi sungai yang terjal.
Arus deras dan berbatu menjadi kendala tim SAR gabungan, semoga tim SAR gabungan diberi kemudahan dakam pencarian dan korban cepat ditemukan," kata Heru. (jpnn)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: jpnn.com