Kisah AR, Siswi SD Kulon Progo yang Sekolah Sambil Mengasuh Adik

Kisah AR, Siswi SD Kulon Progo yang Sekolah Sambil Mengasuh Adik

Kisah AR (kanan), siswi kelas 3 SD Negeri Gembongan, Kulon Progo, yang harus bersekolah sambil mengasuh adiknya karena kondisi ekonomi dan keluarga, menyentuh perhatian publik.--dok. Pemkab KP

“Kami sangat tersentuh dengan semangat dan keteguhan anak ini. Ia menunjukkan keteladanan luar biasa di usia yang masih sangat muda,” tuturnya.

Melalui pemberian tali asih ini, Disdikpora Kulon Progo berharap dapat meringankan beban ekonomi keluarga AR. 

“Selain bantuan materi, dukungan moral juga terus diberikan agar AR tetap dapat mengenyam pendidikan tanpa kehilangan haknya sebagai anak-anak,” tandasnya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: