Deretan Makanan Khas Bulukumba Paling Kaya Rasa, Enak, dan Unik, Simak Lengkapnya Disini

Sabtu 06-12-2025,07:37 WIB
Reporter : Yuni Khaerunisa
Editor : Syamsul Falaq

7. Lebo-lebo

Jika dilihat sekilas, makanan satu ini mirip dengan kolak biji salak, tetapi dengan ukuran lebih kecil.

Yang membedakannya, kuah lebo-lebo dari Bulukumba ini tidak memakai santan, melainkan hanya menggunakan gula merah. 

8. Bolu Peca

Bolu peca khas Bulukumba ini merupakan kue bolu kukus yang terbuat dari tepung beras dan terigu serta bahan lainnya. 

BACA JUGA : Wajib Dicoba! 8 Makanan Khas Kota Samarinda Dijamin Enak, Menggoda Lidah dan Penuh Cita Rasa Unik

BACA JUGA : 5 Makanan Khas Jogja Jadi Ikon Kuliner, Semuanya Siap Menggoyang Lidah Kamu

Setelah dikukus, kue bolu selanjutnya akan direndam dengan air gula merah, sehingga berwarna merah kecokelatan. Teksturnya pun lembut dengan cita rasa manis.

9. Bandang-bandang

Makanan dari Bulukumba ini mirip kue nagasari di Pulau Jawa, terbuat dari pisang, santan kelapa, dan tepung beras yang semuanya terbungkus dalam daun pisang.

Perpaduan antara gurih santan dan tepung beras menyatu dengan sempurna dengan rasa manisnya pisang. Saat menyantapnya, dijamin kamu nggak cukup satu.

Itulah beberapa daftar makanan khas Bulukumba yang wajib dicicipi saat kamu berkunjung ke sana. Selamat mencoba dan menikmati!

Kategori :