5 Tempat Camping Terbaik Kawasan Wisata Dieng Wajib Kamu Singgahi, Cek Disini

Selasa 02-09-2025,11:53 WIB
Reporter : Penta Daniel Pratama
Editor : Syamsul Falaq

Jalur pendakiannya melintasi padang rumput luas dan beberapa desa, menyajikan pemandangan pegunungan yang asri dan menyejukkan mata.

Keistimewaan gunung ini terletak pada pesona alam di sepanjang jalurnya, ditambah lagi dengan lokasinya yang memungkinkan Kamu melihat keindahan Dieng dari sudut pandang berbeda.

5. Telaga Cebong

Telaga Cebong terletak di Desa Sembungan, yang dikenal sebagai desa tertinggi di Pulau Jawa. Danau ini terbentuk dari sisa kawah vulkanik purba, menjadikannya sebuah situs geologi yang unik.

Awalnya, luas telaga ini mencapai 18 hektar, namun kini menyusut hingga 12 hektar akibat perubahan kondisi alam dan lingkungan sekitarnya.

Telaga Cebong terkenal dengan suasananya yang menenangkan, terutama saat pagi hari ketika kabut tipis menyelimuti permukaan air dan perbukitan hijau. 

Pemandangan ini menjadi daya tarik utama bagi para wisatawan yang ingin bersantai, menikmati udara sejuk, atau berfoto.

Itulah ulasan seputar 5 tempat camping terbaik di kawasan wisata Dieng yang cocok ketika Kamu hendak berlibur dengan nuansa dan pengalaman yang berbeda, semoga bermanfaat.

Kategori :