Murah Banyak Fitur Unggulan, Berikut 4 Daftar Merek Kulkas Terbaik 1 Pintu Brand Lokal

Sabtu 31-08-2024,09:02 WIB
Reporter : Penta Daniel Pratama
Editor : Syamsul Falaq

diswayjogja.com - Saat ini, sudah banyak brand ternama yang memiliki daftar merek kulkas terbaik dengan harga bervariasi serta fitur yang beragam.

Dari brand lokal pun tidak kalah dalam menyediakan daftar merek kulkas terbaik yang bisa Kamu beli untuk menaruh bahan makanan di rumah.

Jika Kamu punya dapur yang simpel dan minimalis, maka pilihan merek kulkas terbaik 1 pintu bisa menjadi pilihan tepat.

Bukan tanpa alasan merek kulkas terbaik 1 pintu ini cocok, ukurannya yang ringkas serta tidak memakan banyak tempat menjadi salah dua alasannya.

BACA JUGA : Tips Perawatan dan Pembersihan Merek Kulkas Terbaik Freezer Box Agar Awet Bertahun-tahun

BACA JUGA : Tips Memilih Merek Kulkas Terbaik

Silahkan simak beberapa rekomendasi kulkas terbaik 1 pintu dibawah ini yang bisa menjadi referensi ketika Kamu mencari unit pendingin.

Daftar Kulkas 1 Pintu dari Brand Lokal


Daftar merek kulkas terbaik 1 pintu dari brand lokal--Foto by GettyImages

Unit pendingin seperti Kulkas ini tentunya bisa menjadi pilihan yang sangat tepat untuk Kamu ketika sedang memiliki budget yang tidak terlalu banyak.

Di Indonesia sendiri, sudah banyak brand elektronik lokal yang memproduksi kulkas 1 pintu terbaik yang menjadi andalan banyak orang.

Banyak brand lokal kulkas 1 pintu yang menawarkan harga yang sangat terjangkau dibanding dengan kulkas jenis 2 pintu.

Apa saja jenis kulkas 1 pintu yang bisa dipilih untuk menyimpan makanan di rumah? Simak penjelasannya lebih lanjut di bawah ini.

1. Polytron Belleza Pra 17HORF

Merek kulkas Polytron Belleza Pra 17HORF adalah sebuah kulkas minimalis yang memiliki fitur unggulan low watt, yang mana hanya membutuhkan 80 watt untuk bekerja.

Kategori :