Kenali Jenis Garansi Merek AC Terbarik dan Cara Mudah Untuk Mengklaimnya

Selasa 30-07-2024,18:33 WIB
Reporter : Dikana Alfina
Editor : Syamsul Falaq

Hal pertama yang harus disiapkan adalah menyiapkan kartu garansi asli, baiasanya ini sudah ada pada box ketika Anda membeli AC pertama kali. Kartu garansi tersebut harus disimpan dengan baik dan jangan sampai hilang.

Menyiapkan Invoice Pembelian Toko

Yang kedua adalah menyiapkan invoice atau nota pembelian produk AC tersebut. Ketika Anda melakukan transaksi pembelian sebuah unit AC, maka Anda akan mendapatkan nota pembelian sebagai bukti pembayaran.

Invoice ini harus disimpan dengan baik dan jangan sampai hilang, karena jika ini hilang maka Anda tidak bisa mengklaim garansi untuk produk AC Anda yang rusak.

Nah itulah beberapa penjelasan mengenai klaim garansi pada merek AC terbaik. Semoga informasi ini bermanfaat untuk Anda. (*)

Kategori :