2. Apel dan Pir
Sebaiknya simpan apel di ruang bersuhu normal. Udara dingin di dalam kulkas dapat merusak tekstur apel dan mengurangi kandungan nutrisinya.
Jika lebih suka buah dingin, Kamu bisa menyimpannya di dalam kulkas selama beberapa jam sebelum dikonsumsi.
3. Persik dan Plum
Dalam kondisi belum matang, hindari memasukkan buah persik dan plum ke dalam kulkas. Sebab, proses penyimpanan ini dapat memperlambat pematangannya.
BACA JUGA : Cara Efektif Membersihkan Merek Kulkas Terbaik Jenis Freezer Box Dan Cara Menghilangkan Baunya
Kamu bisa menyimpan persik dan plum di meja dapur dan nikmati saat sudah matang. Pastikan untuk mencucinya terlebih dahulu sebelum dikonsumsi.
4. Pisang
Menyimpan pisang didalam kulkas bisa membuat kulitnya berubah menjadi warna coklat. Pisang akan mudah membusuk dan teksturnya pun berubah menjadi lembek.
Untuk mendapatkan kualitas terbaik, Kamu bisa menyimpan pisang di atas meja dapur. Jika ingin diolah menjadi Smoothies, Kamu bisa membekukannya dahulu di dalam kulkas.
5. Beri
Kelompok buah beri seperti blueberry, strawberry, raspbery, dan lainnya tidak cocok disimpan di dalam merk kulkas terbaik.
BACA JUGA : Cara Simpel Membersihkan Kondensor Merek Kulkas Terbaik
Jenis buah-buahan ini mudah layu dan busuk jika disimpan di tempat yang bersuhu rendah.
Idealnya, buah beri disimpan di suhu ruangan dan diberi angin-angin. Sebelum dikonumsi, sebaiknya Kamu bisa mencuci kulitnya terlebih dahulu.
6. Melon