Pesona Kendal 2025! 8 Ragam Tempat Wisata Terbaru Paling Terkenal Hits dan Punya View Bagus

Pesona Kendal 2025! 8 Ragam Tempat Wisata Terbaru Paling Terkenal Hits dan Punya View Bagus

Pesona Kendal 2025! 8 Ragam Tempat Wisata Terbaru Di Kendal, Terkenal Hits dan Punya View Bagus--

diswayjogja.id- Kota kendal ternyata menyimpan banyak wisata yang bikin penasaran, yuk temukan 8 wisata viral di kendal yang wajib banget kamu kunjungi.

Daerah ini juga memiliki berbagai tempat wisata di Kendal yang menarik untuk dikunjungi, ada beberapa rekomendasi tempat wisata di Kendal yang sedang viral dan wajib masuk dalam daftar perjalananmu.

Kendal merupakan sebuah kabupaten di Jawa Tengah yang memiliki pesona wisata menarik, nikmati suasana wisata yang sempurna jauh dari kepadatan aktivitas kota.

Inilah 8 wisata Kendal yang hits di 2025 karena memiliki view bagus dan pesona keindahan alam, 8 destinasi wisata terbaik libur panjang di kawasan dengan julukan “Kota Santri” di Jawa Tengah ini.

BACA JUGA : Pasangan Baru Wajib Simak! Berikut 5 Tempat Wisata Bandung Cocok Untuk Honeymoon Berkesan

BACA JUGA : Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Habiskan Waktu Bersama Orang Tersayang

Berikut 8 Tempat Wisata Terbaru di Kendal:

1.Santosa Stable

Santosa Stable adalah tempat wisata yang pas buat kamu menikmati suasana tenang, tempat wisata ini menawarkan area hijau yang luas dan udara segar yang bikin rileks.

Dengan tiket masuk yang cuma Rp 15.000 di hari biasa dan Rp 20.000 di akhir pekan, tempat ini cocok banget buat liburan bareng keluarga atau teman. 

2.Omah’e Opa Waterpark

Kalau kamu lagi cari tempat wisata yang cocok buat keluarga Omah’e Opa Waterpark, tempat wisata ini punya banyak wahana air yang bikin betah. 

Suasana tamannya yang hijau bikin tempat ini nyaman untuk bersantai sambil menunggu anak-anak main air, tiket masuknya juga ramah di kantong.

3.Pantai Cahaya

Salah satu tempat wisata di Kendal adalah Pantai Cahaya, destinasi wisata ini tidak hanya menawarkan pemandangan pantai yang indah, wisatawan bisa menikmati hiburan sekaligus mendapatkan edukasi tentang satwa dan biota laut.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: