Siap Dukung Program MBG, Dapur SPPG UNISA Yogyakarta Segera Beroperasi

Dapur SPPG Universitas 'Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta, berdasarkan tim verifikasi Badan Gizi Nasional (BGN) kesiapan SPPG UNISA Yogyakarta mencapai 90 persen, sehingga siap mendukung program MBG dan memberi manfaat bagi generasi kedepan. --Dok. UNISA Yogyakarta
Yuli mengharapkan dengan hadirnya SPPG UNISA Yogyakarta ini bisa mendukung program MBG dan memberi manfaat bagi generasi kedepan.
“Sasaran utama TK ABA di wilayah Ngampilan, siswa SD, mungkin beberapa siswa SMP. UNISA juga rencananya memberi untuk ibu hamil, tapi menunggu persetujuan BGN. Harapannya dengan begitu, gizi terpenuhi, generasi sehat,” tandasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: