UKDW Yogyakarta Gelar Dies Natalis ke-62, Wagub DIY Tekankan Upaya Pemberdayaan Masyarakat Sangatlah Penting

UKDW Yogyakarta Gelar Dies Natalis ke-62, Wagub DIY Tekankan Upaya Pemberdayaan Masyarakat Sangatlah Penting

Dies Natalis ke-62 Universitas Kristen Duta Wacana Yogyakarta--Foto by Instagram @ukdwyogyakarta

"Tahun 2024 merupakan tahap persiapan pembangunan oleh Tim Pelaksana Pembangunan, Tim Persiapan RS Duta Wacana, dan Tim Fundraising, ” tutupnya.

Orasi Ilmiah dari dr. Roslan Yusni Hasan

Dies Natalis UKDW ke 62 ini juga diisi dengan orasi ilmiah dari dr. Roslan Yusni Hasan. 

Dalam orasinya, dokter yang akrab dipanggil Ryu Hasan ini menyampaikan Pendidikan Berbasis Neurosains: Penerapan Proses Pendidikan Berkelanjutan yang Humanis dengan Memperhatikan Neurosains.

“Bagaimana manusia belajar? Ada tiga, regidity, flexibility dan plasticity,” jelasnya.

“Kalau plasticity itu tidak ada pemrograman alami. Kita membuat otak kita sendiri,” ungkapnya

“Mirror neuron melakukan semacam simulasi dari setiap perilaku yang diamati. Mirror neuron berkembang secara akumulasi dari seluruh pengalaman. Nah yang biasa kita temukan itu banyak binatang yang diprogramkan untuk meniru tindakan selama masa hidupnya,” katanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: jogjaprov.go.id