Smart TV Terbaik Polytron, Rilis PLD 100QV5925, Layar Super Besar 100 Inchi
Smart TV terbaik Polytron EQLED TV 100 inch 4K PLD 100QV5925-polytron.co.id-
3. AI 4K Upscaling dan AI Enhancer
Smart TV terbaik dari Polytron yang satu ini dilengkapi dengan fiturr AI 4K Upscaling dan AI Enhancer untuk menghasilkan visual lebih berkulitas
Fitur AI 4K Upscaling dapat meningkatkan kualitas resolusi gambar ke tingkat 4K, bahkan untuk konten dengan resolusi lebih rendah, sehingga tampilannya terlihat lebih tajam dan detail.
Sementara itu, AI Enhancer secara otomatis menyesuaikan tingkat kecerahan gambar dengan pencahayaan di sekitar Anda, memberikan pengalaman menonton yang nyaman di berbagai kondisi cahaya.
4. Dolby Atmos
Dengan dukungan Dolby Atmos, TV ini menghadirkan suara surround tiga dimensi yang imersif, ideal untuk menikmati film, musik, dan game.
Audio yang dihasilkan dengan teknologi Dolby Atmos ini lebih mendalam dan detail yang dapat menciptakan sensasi seolah-olah Anda berada di tengah-tengah aksi.
5. Ultra Gaming Mode dengan Refresh Rate 240Hz
Smart TV terbaru dari brand lokal ini tidak hanya menayangkan berbagai konten hiburan saja, tetapi juga cocok digunakan untuk para gamer.
BACA JUGA : Nonton NetFlix di Smart TV Terbaik Polytron, Begini Cara yang Paling Mudah
BACA JUGA : Pilihan Smart TV Terbaik Polytron, Banyak Jenis dan Ukuran Sesuai Kebutuhan
Pasalnya produk smart TV ini memiliki fitur Ultra Gaming Mode dengan refresh rate 240Hz menjamin pengalaman bermain game yang lancar tanpa gangguan bahkan pada game dengan visual yang bergerak cepat.
Harga Polytron Smart TV EQLED PLD 100QV5925
Dengan berbagai fitur dan teknologi canggihnya yang ditawarkan kepada para calon pelanggannya, smart TV terbaru dari brand lokal Indonesia dibanderol dengan harga yang cukup mahal, yaitu berkisar mulai dari Rp 33.900.000-an.
Harga tersebut sudah sebanding dengan fitur dan teknologi yang ada pada produknya karena dapat meberikan pengalaman menonton yang berkualitas kepada para penggunanya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: www.polytron.co.id