KPR 2024 Pertama Kali Gak Usah Bingung, Begini Simulasi Pinjaman

KPR 2024 Pertama Kali Gak Usah Bingung, Begini Simulasi Pinjaman

Begini cara perhitungan bunga kpr-freepik-

Menjadi keseimbangan dan stabilitas serta fleksibiliras untuk kpr floating rate. Mengikuti fluktuasi pasar, tapi juga ditentukan pihak bank. Jika pinjaman sama sebesar 300 juta dengan masa angsuran selama 10 tahun.

Artinya pada tahun pertama akan dikenakan 3.7 jutaan dengan suku bunga tetap sebesar 5%. Setelahnya tahun ke 2 bunga naik menjadi 12% dengan cicilan pokok tetap 2.5 juta.

Maka total bayaran cicilan perbulan di tahun ke 2 senilai 5 juta. Dan nominal suku bunga bisa naik atau turun bergantung dengan fluktuasi pasar.

BACA JUGA : KPR 2024 Take Over Bawah Tangan, Hati Hati Banyak Risikonya

BACA JUGA : KPR Syariah 2024 Di Mata OJK


hitung kpr lebih mudah dengan ecatalog sinarmas land-Instagram @ecatalog.properti-

Bagi yang mau beli rumah pertama kali gak usah bingung lagi. Hadirnya program kpr 2024 buat hidup jadi lebih menyenangkan. Telebih, nasabah sekarang bisa melihat gambaran dari nominal yang mau diambil.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: sinarmas land