5 Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik 2 Pintu Di Bawah Rp2 Juta; Tanpa Bunga Es

5 Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik 2 Pintu Di Bawah Rp2 Juta; Tanpa Bunga Es

Merk Kulkas Terbaik 2 Pintu dengan Harga di Bawah 2 Juta--

DISWAY JOGJA - Bagi Anda yang sedang mencari daftar harga merek kulkas terbaik 2 Pintu terbaik di bawah 2 jutaan, merek-merek berikut ini bisa dipertimbangkan. Selain harganya yang terjangkau, kualitasnya juga tidak kalengan. Cek satu per satu di sini!

Kulkas merupakan peralatan elektronik yang berfungsi untuk mendinginkan, membekukan, hingga mengawetkan makanan. Keberadaan merek kulkas terbaik di rumah sangat penting sehingga tidak heran jika di setiap rumah terdapat perangkat elektronik yang satu ini.

Nah, jika Anda sedang mencari kulkas, penting untuk mengetahui daftar harga berbagai merek kulkas terbaik. Di pasaran, harga kulkas single door yang ditawarkan mulai dari Rp1 jutaan, sedangkan harga kulkas 2 pintu dari kulkas biasanya berkisar antara Rp2 jutaan hingga keatas.

Hanya saja, Kulkas 2 Pintu harga dibawah 2 jutaan dari produsen ternama, seperti Sharp, Polytron, hingga Panasonic. Penasaran dengan merek kulkas terbaik harga di bawah Rp2 jutaan yang bisa kamu pertimbangkan?

Meringkas berbagai sumber, simak rekomendasinya di bawah ini!

7 rekomendasi harga merek kulkas terbaik 2 Pintu di bawah 2 jutaan

1. Changhong FTM155DB (Rp1.899.000)

Harga merek kulkas terbaik 2 pintu di bawah 2 jutaan adalah Changhong FTM155DB. Dengan desain yang simpel dan elegan, Changhong FTM155DB menjadi salah satu alternatif kulkas murah. Kulkas dengan kapasitas 122 liter merupakan lemari es yang hemat listrik.

Karena kulkas 2 pintu tanpa bunga es dan hemat listrik hanya 65 watt. Hanya saja, Changhong FTM155DB menawarkan kulkas tipe manual defrost sehingga pencairan es harus dilakukan secara manual.

Harga yang ditawarkan mulai dari Rp1,8 juta.

BACA JUGA : 10 Rekomendasi Kulkas 2 Pintu Terbaik 2024, Cocok Untuk Kamu yang Ingin Kapasitas Besar tapi Low Budget

2. Sharp SJ-195MD-SG (Rp2.000.000)

Rekomendasi harga kulkas Sharp 2 Pintu dibawah 2 jutaan selanjutnya adalah Sharp SJ-195md-SG. Kulkas yang satu ini memiliki kapasitas 172 liter dengan konsumsi listrik 130 watt. Ukuran lemari es Sharp SJ-195md-SG cukup minimalis yaitu 535 x 1275 x 550mm.

Selain itu, desain kulkas 2 pintu ini sangat simpel sehingga cocok untuk menghiasi area dapur di rumah. Fitur Sharp SJ-195md-SG antara lain Fan Cooling System, Fresh Room, Automatic Defrost System, dan lain-lain. Hanya saja keterbatasan warna menjadi keluhan sebagian pembeli lemari es ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://berita.99.co