Ingin Pasang Merek AC Terbaik di Rumah, Jangan Sembarangan, Cek Beberapa Faktor Pentingya
Faktor penting pasang merk AC terbaik --
AC bisa Kamu tempatkan di mana saja pilihan pemasangan AC terbanyak biasanya di ruang tengah (ruang keluarga), dan tentunya kamar tidur.
Namun, hal yang mesti Kamu pertimbangkan adalah jenis dan luas ruangannya. Hindari pemasangan yang terlalu dekat dengan tubuh Kamu.
BACA JUGA : Polytron Hadirkan Merek AC Terbaik Floor Standing Neuva Series Dengan Fitur Unggulan
Kadang-kadang, karena mempertimbangkan keindahan ruangan, AC sering ditempatkan tepat di atas tempat tidur.
Hal itu berbahaya sebenarnya, karena AC yang terlalu dekat dengan tubuh justru akan membuat dampak yang buruk bagi kesehatan.
Masalah yang sering terjadi apabila AC terpasang terlalu dekat dengan tubuh adalah kulit menjadi kering.
Ditambah lagi, AC yang terlalu dekat juga bisa membuat Kamu demam, atau masuk angin. Dampak paling buruk adalah membuat kesehatan paru-paru Kamu menjadi lebih mudah terganggu.
3. Pertimbangkan Posisi Pintu dan Jendela
Posisi yang buruk untuk AC adalah pintu dan jendela terbuka, atau posisi yang langsung menghadap keduanya.
Hal itu menyebabkan hawa dingin dari AC akan langsung keluar dari ruangan tersebut. Karena itu, jangan pasang AC langsung menghadap pintu, ataupun jendela.
BACA JUGA : Cari Tahu Penyebab dan Solusi Kipas Merek AC Terbaik Anda Tidak Berputar
Biasanya, bila Kamu memanfaatkan jasa pasang AC, maka para teknisi tersebut akan langsung tahu bahwa AC tidak bisa Kamu tempatkan pada dua posisi di atas.
Hal itu bisa berdampak pada kesehatan AC Kamu sendiri. Sebab, meski sudah bekerja dengan keras, namun ruangan tak juga sejuk.
Hal itu membuat Kamu akan memaksa kerja AC jauh lebih keras. Tentunya, hal itu membuat AC Kamu akan jauh lebih cepat rusak.
4. Indoor atau Outdoor
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: youtube.com/@masyunas