4 Kelebihan dan Kekurangan Merek AC Terbaik dari Denpoo

Kelebihan dan kekurangan merek AC terbaik Denpoo-denpoo.id-
BACA JUGA : Bahaya Jarang Melakukan Perawatan Merek AC Terbaik Secara Rutin
Belum Inverter
AC Denpoo hanya memiliki dua tipe kategori utama, yaitu standar dan low watt. Selain itu, produk yang dikeluarkan juga memiliki kapasitas pendinginan yang terbatas, hanya 0,5 hingga 1 PK juga.
Denpoo juga belum memiliki AC yang mengggunakan teknologi inverter, padahal dengan teknologi tersebut dapat menghemat daya listrik yang digunakan hingga 70%.
Klaim Garansi Sulit
Unit AC Denpoo memang dilengkapi dengan jaminan garansi, namun periode yang diberikan hanya satu tahun saja. Hal ini menjadi poin kekurangan karena merek lain memberikan jaminan hingga 5 tahun dan bahkan ada yang mencapai 10 tahun.
Tidak hanya, sebagain pengguna AC Denpoo bahkan mengeluhkan pengajuan klaim yang sulit serta prosedurnya lama.
Sekian ulasan mengenai kelebihan dan kekurangan merek AC terbaik dari Denpoo. Semoga ini dapat bermanfaat dalam mengambil keputusan Anda. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: