Hindari Posisi Pemasangan Merek AC Terbaik, Terutama di Atas Pintu

Hindari Posisi Pemasangan Merek AC Terbaik, Terutama di Atas Pintu

Posisi Pemasangan AC--Kulmi

DISWAY JOGJA - Posisi Pemasangan merek AC terbaik ternyata tidak boleh sembarang pasang ya. Harus tahu letak dan posisi yang bagus tentunya.

Seperti halnya di kamar tidur maupun ruangan lainnya, pastikan sebelum memasang kamu harus tahu kira-kira merk AC terbaik kamu mau dipasang di bagian mana. Hal ini bertujuan agar nantinya tidak berpikir dua kali ketika mau dipasang.

Apalagi dengan cuaca sekarang yang lumayan panas pasti membutuhkan AC di rumah. Dan tetap saja pastikan kamu tahu mau di mana Merek AC terbaik kamu dipasang.

Di bawah ini ada beberapa larangan yang harus kamu hindari dalam posisi pemasangan merek AC terbaik kamu. Simak dan pahami baik-baik ya.

1. Jangan pasang AC di atas pintu

Larangan pertama dalam pemasangan merek AC terbaik adalah jangan memasang AC di atas pintu. Kamu tahu sendiri lah ya kalo Pintu sering terbuka dan tertutup tentu itu akan menjadi hal buruk bagi AC.

BACA JUGA : 6 Tips Jitu Mematikan Merek AC Terbaik Untuk Pemula

Jika AC dipasang di atas pintu, otomatis AC akan bekerja lebih keras untuk mendinginkan ruangan. Bisa jadi saja udara yang dari luar masuk ke dalam ruangan ber-AC, maka dari itulah mengapa jangan pasang AC di atas pintu.

Itulah larangan pertama yang tidak boleh dilakukan dalam hal pemasangan AC di rumah. Mungkin lebih baiknya kamu bisa pasangkan pernak-pernik saja di atas pintu ketimbang AC.

2. Jangan pasang AC di area yang panas

Maksud pernyataan di atas adalah jangan memasang AC di area yang langsung terkena sinar matahari. Kan ada tuh letak atau posisi dinding rumah yang biasanya setiap hari terkena matahari.

Maka yang harus kamu lakukan pastikan posisi yang akan dipasangkan AC tidak ada sinar matahari. Alhasil jika terhindar atau jauh dari sinar matahari maka akan baik-baik saja dan berjalan maksimal.

Namun jika terkena sinar matahari bisa saja rusak dan cepat berdebu. Tentu suhu dingin tidak optimal karena terus terkena sinar matahari secara langsung meskipun itu dalam ruangan.

Jadi selain di atas pintu pada area yang terkena matahari langsung juga dilarang. Hal ini karena dapat merusak AC dan membuatnya tidak berjalan maksimal.

3. Jangan Pasang AC di kepala dan ujung tempat tidur

BACA JUGA : Owner Restoran Wajib Paham, 7 Cara Mempersiapkan Merek AC Terbaik Dipasang Saat Musim Panas

Jangan pasang AC dekat kepala dan juga ujung tidur. Hal ini dapat mengganggu kesehatan kamu sendiri.

Kamu bisa saja terkena flu atau bahkan alergi. Maka dari itu sebaiknya hindari di posisi kepala dan ujung tempat tidur.

Pemasangan posisi AC yang salah ternyata tidak hanya menyebabkan AC menjadi rusak. Bahkan bisa juga mengganggu kesehatan kamu sendiri, bisa flu atau alergi.

Jadi lebih bijak lagi dalam pemasangan AC. Tentukan terlebih dahulu posisinya baru dipasang nanti, hal ini agar kamu lebih tahu konsekuensi jika mengecek posisi pemasangan AC terlebih dahulu.

4. Jangan pasang AC di sudut ruangan sempit

Sudut ruangan sempit juga membuat merek AC terbaik menjadi berjalan tidak maksimal. Maka dari itu pastikan ruangan yang ingin kamu pasangkan AC tidak sempit.

Pada halnya jika ruangan berbentuk persegi panjang, maka posisi pemasangan harus pada dinding yang panjang. Hal ini bertujuan agar AC dapat mendinginkan suhu secara merata.

Terlihatnya sepele, namun jika dibiarkan secara terus menerus maka AC bisa jadi akan mengalami kerusakan. Di mulai dari tidak berjalannya dengan maksimal sampai nanti pada akhirnya ruangan tidak dingin, itu berarti harus diperbaiki.

BACA JUGA : 4 Tips Menggunakan Merek AC Terbaik Secara Efisien Restoran, Dijamin Hemat Biaya Operasional

Mungkin masih banyak posisi pemasangan merek AC terbaik yang salah bagaimana. Namun itulah inti pada umumnya, kamu harus pandai dan tahu posisi pemasangan AC sebelum dipasang.

Ingat hal ini menyangkut keawetan AC dan juga kesehatan kamu. Maka dari itu bijaklah dalam memilih atau menentukan titik posisi pemasangan AC jangan sampai salah.

Demikian larangan yang harus kamu hindari ketika pemasangan merek AC terbaik. Semoga artikel ini dapat membantu serta dapat menambah wawasan untuk kita semua, terima kasih. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: