Lakukan Tips Ini Agar Merek Kulkas Terbaik Anda Tahan Lama

Lakukan Tips Ini Agar Merek Kulkas Terbaik Anda Tahan Lama

cara merawat merk kulkas terbaik agar tahan lama--google

DISWAY JOGJA - Kulkas merupakan barang elektronik yang sangat membantu dalam kehidupan sehari – hari. Bagaimana tidak, dengan memiliki merek kulkas terbaik anda bisa menjaga bahan makanan di rumah tetap segar dan lebih tahan lama.

Namun memiliki merek kulkas terbaik juga perlu perawatan. Hal tersebut untuk tetap menjaga kebersihannya, juga menjaga performanya.

Jika merek kulkas terbaik anda tidak dirawat dengan baik, maka kulkas akan mudah cepat rusak dan bisa berakibat fatal. Karena itu anda perlu mengetahui beberapa cara merawat kulkas agar tetap awet.

Berikut beberapa cara yang bisa anda lakukan untuk merawat merek kulkas terbaik supaya tidak cepat rusak.

1. Penempatan yang Tepat

Jangan letakkan kulkas pada tempat yang terkena paparan sinar matahari langsung. Atau di dekat perangkat elektronik yang menghasilkan panas seperti oven dan kompor, karena dapat mempengaruhi keefisiensian kulkas dalam menjaga suhu yang tetap stabil.

BACA JUGA : 6 Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik Toshiba Harga Terjangkau, Andalan Ibu Rumah Tangga

Kulkas yang terpapar panas berlebihan juga akan mengkonsumsi energi listrik yang tinggi, dan menyebabkan tagihan listrik membengkak. Oleh sebab itulah, anda perlu meletakkan kulkas pada area yang sejuk dan jauh dari sumber panas untuk membantu memperpanjang umur kulkas anda.

2. Suhu yang Sesuai

Kulkas menjadi barang elektronik yang mampu menyimpan bahan makanan sekaligus menjaga kesegarannya. Karena itulah penting untuk mengatur tingkat suhu merk kulkas terbaik yang sesuai.

Biasanya suhu ideal untuk kulkas sekitar 2 – 4 derajat celcius, suhu ini efektif mencegah pertumbuhan bakteri dan jamur pada kulkas. Lalu hindari terlalu sering mengatur suhu, karena bisa mempengaruhi kualitas bahan makanan yang anda simpan.

3. Rutin Membersihkan Kulkas

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: