Simak Fitur Canggih dan Fungsional Merek Kulkas Terbaik Sharp, Siap Cukupi Kebutuhan Konsumen
Fitur Canggih dan Fungsional Pada Merek Kulkas Terbaik Sharp--google.com
4. Auto Ice Making
Auto ice making memungkinkan pembuatan es batu secara otomatis. Cukup dengan menuangkan air ke dalam water tank, lalu pilih ukuran crystal clear yang besar atau kecil.
Fitur ini sangat cocok bagi Anda yang suka membuat makanan atau minuman dengan es. Terlebih di bulan Ramadhan, fitur ini akan memudahkan Anda dalam menyajikan minuman es untuk berbuka puasa.
BACA JUGA : Jangan Anggap Sepele, Simak Beberapa Ciri Merek Kulkas Terbaik Milikmu Mengalami Kerusakan
5. “Karakuri” Hidden Water Dispenser
“Karakuri” Hidden Water Dispenser adalah dispenser tersembunyi yang mampu menjaga kebersihan air sehingga aman untuk dikonsumsi. Fitur ini membuat kulkas tampak lebih stylish dan modern.
6. Hybrid Cooling System
Teknologi Hybrid Cooling System menggunakan panel aluminium di beberapa bagian kulkas yang berfungsi untuk menangkap uap air di udara dan menghantarkan suhu dingin, namun tetap melindungi makanan dari paparan langsung udara dingin.
Hybrid Cooling System kini juga dilengkapi dengan Moist Fresh, yang meningkatkan kemampuan untuk menjaga dan mendistribusikan kombinasi udara dingin dan lembab ke seluruh kompartemen.
Ini mengoptimalkan molekul air saat pendinginan, mengurangi fluktuasi suhu, serta menjaga nutrisi, kesehatan, dan kesegaran makanan.
BACA JUGA : Bahan Makanan Cepat Basi, Lakukan 7 Tips ini Pada Merek Kulkas Terbaik Milikmu
Panel aluminium ini mampu mencapai suhu 0o Celsius untuk pendinginan yang lebih cepat dan merata.
7. Pillarless Design
Pillarless design pada kulkas membuat tempat penyimpanan utamanya lebih luas tanpa sekat, memudahkan dalam memasukkan makanan ke dalamnya.
Nah itulah 7 fitur canggih yang ada di merek kulkas terbaik dari Sharp. Semoga bermanfaat (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: