7 Daftar Merek AC Terbaik, Diklaim Ramah Lingkungan, Cek Lengkapnya Disini

7 Daftar Merek AC Terbaik, Diklaim Ramah Lingkungan, Cek Lengkapnya Disini

7 daftar merk AC terbaik ramah lingkungan--

DISWAY JOGJA - Cuaca yang saat ini nampaknya semakin panas membuat sebagian orang membeli merek AC terbaik sebagai upaya untuk menyejukkan ruangan.

Sebelum membeli merek AC terbaik, tentunya Kamu harus memperhatikan segala aspek yang meliputi seperti spesifikasi dan juga harganya.

BACA JUGA : Kenali 6 Ciri-Ciri Merek AC Terbaik Layak Untuk Dipilih, Perhatikan Sebelum Kamu Membelinya

Di pasaran sendiri, sudah banyak merek AC terbaik dari berbagai brand yang menjadi unggulan untuk orang-orang gunakan.

Selain itu, beberapa daftar merek AC terbaik dibawah ini juga dikenal ramah lingkungan, sehingga akan membuat kesehatanmu terjaga.

Untuk Kamu yang butuh referensi AC terbaik yang ramah lingkungan, simak daftar dibawah ini sampai selesai.

7 AC Terbaik Ramah Lingkungan

Berikut adalah daftar AC terbaik yang diklaim ramah lingkungan, hemat energi serta memiliki harga yang terjangkau.

1. Daikin FTP15AV14 Split 

Daikin adalah merek AC yang dikenal dengan fokus pada efisiensi energi. Teknologi terbaru mereka mengurangi penggunaan listrik hingga 70% dibandingkan AC konvensional. 

BACA JUGA : 3 Rekomendasi Merek AC Terbaik 0,5 PK, Bikin Tidur Lebih Nyaman, Cek Harga dan Keunggulannya

Mereka menggunakan freon yang ramah lingkungan, yang aman digunakan di mana saja. Dengan harga mulai dari Rp 4 jutaan, Kamu sudah bisa menikmati kesejukan AC Daikin ini. 

2. Sharp AH-A5UCY

Sharp adalah perusahaan asal Jepang yang sudah berdiri sejak 1912. AC Sharp dilengkapi dengan teknologi plasmacluster dan low voltage yang hemat listrik. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: