Inverter dan Non Inverter, Mana yang Terbaik, Simak Perbedaan Jenis Merek AC Terbaik Berikut

Inverter dan Non Inverter, Mana yang Terbaik, Simak Perbedaan Jenis Merek AC Terbaik Berikut

Perbedaan jenis merk AC terbaik inverter dan non inverter--

Menurut namanya, AC ini tidak memiliki mesin inverter dan hanya bekerja menggunakan kompresor.

Mesin kompresor AC non Inverter ini akan bekerja lebih keras sehingga membutuhkan listrik yang lebih besar.

BACA JUGA : 5 Rekomendasi Merek AC Terbaik Inverter 2024, Punya Konsumsi Daya Sangat Rendah

Selain itu, pemborosan listrik pada pendingin ruangan biasa juga terjadi karena kompresor yang tidak berhenti bekerja.

Saat suhu ruangan sudah dingin, mesin akan mati, tetapi berjalan lagi jika mendeteksi ruangan terasa sedikit lebih panas.

Perubahan suhu ruangan pun menjadi masalah untuk AC non inverter. Alasannya, mesinnya tidak mampu mengubah suhu di dalam rumah dengan cepat.

Kecepatan perubahan suhunya standar, dan jika dipaksa menggunakan fan, AC akan mengeluarkan suara bising.

Secara otomatis, AC biasa akan cepat panas dan membutuhkan perawatan yang ekstra agar tidak mudah rusak.

Satu-satunya keunggulan merek AC terbaik standar di bandingkan AC inverter adalah harganya yang lebih murah. Kamu bisa menemukan AC biasa dengan harga mulai dari Rp1 jutaan.

Itulah ulasan mengenai perbedaan antara merek AC terbaik jenis inverter dan non inverter yang perlu Kamu pahami sebelum membelinya, semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: