Berapa Suhu Ideal Merek Kulkas Terbaik Milikmu, Simak Tips Lengkapnya Disini

Berapa Suhu Ideal Merek Kulkas Terbaik Milikmu, Simak Tips Lengkapnya Disini

Tips lengkap mengatur suhu ideal merk kulkas terbaik--

DISWAY JOGJA - Memiliki sebuah merek kulkas terbaik di rumah tentu sangat membantu apalagi untuk Kamu yang sering menyimpan bahan makanan dalam jumlah besar.

Merek kulkas terbaik ini akan membuat bahan makanan yang Kamu simpan menjadi lebih tahan lama dan tentunya menjaga agar tetap segar.

Rasanya, hampir setiap rumah memiliki merek kulkas terbaik dari berbagai brand terkenal. Namun, tidak semuanya paham akan cara merawatnya.

BACA JUGA : 4 Aturan Sederhana Agar Merek Kulkas Terbaik Tidak Bau Busuk dan Menyengat

Perawatan merek kulkas terbaik yang tidak benar tentunya akan membuat barang ini rentan rusak dan jelas itu akan membuat kepalamu mendadak pusing.

Satu hal yang sering orang abaikan ketika menggunakan kulkas ini adalah tidak menjaga suhunya dengan baik dan tepat.

Penasaran bagaimana cara menjaga suhu kulkas agar tetap ideal? Simak ulasan lengkapnya dibawah ini.

Suhu Ideal untuk Kulkas

Normalnya, suhu yang tepat untuk sebuah kulkas agar kinerjanya tetap baik adalah di angka 4 atau justru dibawahnya.

Dalam penggunaan sehari-hari, penting untuk menjaga suhu kulkas pada rentang antara 1,7 - 3,3? atau mendekati titik beku. 

Rentang suhu ini efektif dalam memperlambat pertumbuhan bakteri dan mencegah makanan busuk.

BACA JUGA : 6 Trik Pemakaian Merek Kulkas Terbaik 2 Pintu Agar Tidak Boros Listrik

Sementara suhu optimal untuk freezer adalah -18°C atau lebih rendah.

Suhu ini membantu menjaga makanan tetap beku dan menghambat pertumbuhan bakteri serta mikroorganisme lain yang dapat menyebabkan penyakit bawaan makanan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: