Solusi Kesejukan Tanpa Boros Listrik, Berikut 7 Merek AC Terbaik Low Watt Harga Murah

Solusi Kesejukan Tanpa Boros Listrik, Berikut 7 Merek AC Terbaik Low Watt Harga Murah

Berikut 7 Merk AC Terbaik Low Watt Harga Murah--iStockphoto

DISWAY JOGJA - Kamu ingin merasakan kesejukan dengan memasang AC, tapi takut tagihan listrik naik? Oleh karena itu memilih merek AC terbaik jenis low watt adalah pilihan terbaik.

Merek AC terbaik jenis ini memiliki sistem operasi yang efisien dengan daya listrik lebih rendah dibandingkan dengan AC konvensional, sehingga lebih menghemat listrik.

Dengan memilih merek AC terbaik yang hemat listrik, maka kamu dapat mengurangi konsumsi daya dan tetap bisa menikmati kesejukan tanpa takut boros listrik.

Berikut ini adalah beberapa pilihan merek AC terbaik low watt dengan harga murah yang bisa kamu jadikan referensi sebelum membeli.

BACA JUGA : Cara Merawat Merek AC Terbaik, Agar Bisa Bekerja Optimal, Jangan Sembarangan

1. Polytron AC Deluxe ½ PK - PAC 05VH

Produk pendingin ruangan dari Polytron ini sudah dilengkapi dengan leakage detector yang mampu mendeteksi terjadinya kebocoran pada unit AC lebih dini.

Dengan konsumsi daya sebesar 390 watt, AC ini diklaim lebih hemat energi 15% dibandingkan generasi sebelumnya.

Kisaran harga: Rp 2.929.000.

2. Aqua AC 0.5 PK Standard – AQA-KCR5AHQ1

Merek AC terbaik dari Aqua ini bisa menjadi pilihan jika kamu mencari pendingin ruangan yang bisa bekerja pada tegangan listrik tidak stabil.

Dengan dibekali teknologi Triple Air Flow, AC ini dapat mengalirkan udara lebih cepat, lebih jauh, dan lebih kuat. Di mana pun posisi kamu dalam ruangan, dijamin kamu tidak akan merasa kegerahan.

Kisaran harga: Rp 3.899.000.

3. Midea AC Standar 0.5 PK – MSAF Series

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: