Ini 4 Merk Kulkas Terbaik Yang Wajib Kamu Tahu Sebelum Membeli, Lengkap Dengan Spesifikasinya

Ini 4 Merk Kulkas Terbaik Yang Wajib Kamu Tahu Sebelum Membeli, Lengkap Dengan Spesifikasinya

merk kulkas terbaik--Lottemart

- Tipe: 2 Pintu

- Kapasitas: 260 L

- Konsumsi Daya: 140 Watt

- Material Rak: Tempered Glass

- Dimensi: 587 x 576 x 1589 cm

- Berat: 49 kg

4. Samsung RT25FARBDSA

Merk Kulkas terbaik Samsung sudah diakui kualitas dan daya tahannya. Pada Samsung RT25FARBDSA yang memiliki kapasitas 255 liter ini, Anda dapat menemukan berbagai fitur menarik seperti Silver Plus Deodorizer, Digital Inverter, Recess Handle, EZ Slide out, dan 9 hours Coolpack. Fitur Coolpack menjadi yang paling berguna karena akan melindungi makanan dari pembusukan jika terjadi pemadaman listrik. Lengkap banget, kan?

BACA JUGA : Cocok Buat Kebutuhan Bisnis, Simak 5 Rekomendasi Merk Kulkas Terbaik Showcase Harga Terjangkau, Cek Disini

Kriteria Spesifikasi:

- Tipe: 2 Pintu

- Kapasitas: 255 L

- Konsumsi Daya: 255 Watt

- Dimensi: 55 x 63 x 163 cm 

- Berat: 50 kg

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: