Cari AC Hemat Listrik, Simak Rekomendasi Merk AC Terbaik Low Watt Tapi Cepat Dingin, Cek Disini

Cari AC Hemat Listrik, Simak Rekomendasi Merk AC Terbaik Low Watt Tapi Cepat Dingin, Cek Disini

Rekomendasi Merk AC Terbaik yang Hemat Listrik--Google.com

Tidak hanya itu, AC ini dilengkapi dengan fitur smart diagnose. Jika terjadi masalah pada AC, lampu LED akan menunjukkan kode tertentu. Dengan begitu, Anda dapat menghubungi pusat layanan bantuan LG dan memberikan kode tersebut kepada teknisi untuk mendapatkan solusi.

3. Panasonic CS/CU-XN9WKJ Low Watt-NanoeX AC Split (1 PK) (330 Watt)

AC Panasonic dirancang dengan desain yang cocok untuk dipasang di rumah dengan kapasitas listrik terbatas, dengan konsumsi daya mulai dari 330 Watt.

Proses pendinginan dengan merk AC terbaik ini juga dilakukan dengan lebih cepat hingga 18% berkat fitur powerful-nya. Selain itu, AC Panasonic dilengkapi dengan teknologi pemurni udara yang canggih.

Dalam proses pemurniannya, AC ini menggunakan teknologi nanoe G dan nanoe X yang meningkatkan kualitas udara dengan membuatnya lebih segar dan sehat.

Selain itu, AC ini juga hemat listrik karena proses pemurnian udaranya dapat berlangsung hingga 24 jam dengan daya hanya 25 Watt per jam, bahkan saat AC dimatikan.

BACA JUGA : Cek Disini, 6 Rekomendasi Pilihan Merk AC Terbaik yang Cocok Untuk Masyarakat Indonesia

4. Midea MSAF-05CRN2 (350 Watt)

Merek Midea menawarkan AC berkualitas dengan daya sebesar 350 watt. Desainnya elegan dan dilengkapi dengan lapisan anti karat Gold Fin pada evaporator dan kondensornya. AC ini sangat cocok untuk orang yang tinggal di daerah tropis dan pesisir seperti Indonesia.

AC hemat listrik ini dapat diatur hingga suhu 17 derajat. Bagian dalam ruangan dari AC ini juga telah dilengkapi dengan lampu LED yang menampilkan indikator suhu, mempermudah pengguna dalam mengatur suhu ruangan.

5. SHARP AC AHA-09BEY / 9BEY / 9 BEY (1PK)

AC Sharp ini memiliki desain dengan kapasitas 1 PK dan merupakan produk asli dari Sharp yang dilengkapi dengan garansi resmi. Dengan teknologi canggihnya, AC ini cocok untuk Anda.

AC Sharp menggunakan Garuda Wing Airflow yang memungkinkan udara disalurkan secara langsung dan kuat, mencapai setiap sudut ruangan.

Tidak hanya itu, AC Sharp juga dilengkapi dengan Super Jet Mode yang memungkinkan merk AC terbaik beroperasi pada kecepatan "Extra High" untuk mendinginkan ruangan dengan cepat.

BACA JUGA : Simak 7 Rekomendasi Merk AC Terbaik, Cepat Dingin dan Hemat Listrik Ini Daftarnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: