Pecinta Senja Wajib Tahu, Berikut 5 Wisata Terbaru 2024 Pantai di Tegal Dengan View Sunset Memukau
5 Wisata Terbaru 2024 Pantai di Tegal--Disway Jogja
DISWAY JOGJA - Tegal memang tak pernah absen soal keindahan alamnya ya sobat, termasuk keindahan pantainya. Salah satunya adalah soal wisata terbaru 2024 untuk kategori wisata pantainya.
Terletak di ujung Pantura tentunya kota ini memilki potesi bahari yang luar biasa. Banyak orang luar daerah yang mengenal Tegal dengan kota yang memiliki destinasi wisata terbaru 2024 bahari.
Wisata terbaru 2024 kategori wisata bahari sendiri menjual view yang cukup ciamik. Tidak hanya itu kamu bisa berswa foto di wisata bahari yang ada di Tegal.
BACA JUGA : Jelajahi Wisata Terbaru 2024 Prabanlintang Tegal, Paling Hits dan Instagramable Simak Info Lengkapnya Disini
So, langsung saja inilah dia 5 wisata terbaru 2024 pantai di Tegal dengan view senja yang memukau:
1. Pantai Alam Indah
Di posisi pertama wisata alam bernuansa pantai yang ada di Tegal adalah Pantai Alam Indah nih sobat!! Pesona pantai dengan deburan ombak yang menenangkan cocok banget bagi kamu yang butuh healing sejenak dari aktivitas yang menegangkan.
Hamparan pasir dengan pemandangan laut di wisata favorit terpopuler ini indah tentunya menjadi daya tarik tersendiri di pantai ini. Tak hanya itu, disini kalian juga bisa melakukan kegatan lainnya seperti berenang, memancing, swafoto hingga sekedar berjalan-jalan di bibir pantai.
Wisata paling trending Pantai Alam Indah ini mempunyai biaya yang cukup terjangkau yakni Rp. 5.000/orang kamu sudah bisa menikmati keindahan pantai di kota bahari ini loh. Cuss tunggu apalagi? Gas ke PAI sekarang juga!!
2. Pantai Muarareja
Selanjutnya untuk wisata favorit kekinian ada pantai muarareja. Pantai yang terletak di jalan Brawijaaya, Tegal Barat ini punya pesona yang gak kalah keren loh sobat.
Di wisata bahari berkonsep pantai ini kalian akan melihat bagaimana aktivitas nelayan di pesisir pantai muarareja setiap harinya. Fasilitasnya pun cukup memadai mulai dari toilet, area parkir yang luas hingga hotel di sekitar pantai membuat pantai ini tak pernah sepi pengunjung.
Wisata paling hits ini beroperasi 24 jam setiap harinya. Di pantai muarareja ini juga disediakan berbagai spot menarik untuk wisatawan milenial hingga Gen Z loh! jika kamu mau berkunjung di pantai ini, kamu cukup merogoh kocek Rp. 5.000/orang di weekdays dan Rp. 6.000/ orang di weekend. wah murah baangettt kan?
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: