Curug Cimarinjung: Wisata Terbaru 2024 Sukabumi, Punya Suasana Layaknya Hutan Zaman Purba, Cek Disini

Curug Cimarinjung: Wisata Terbaru 2024 Sukabumi, Punya Suasana Layaknya Hutan Zaman Purba, Cek Disini

Wisata terbaru 2024 Curug Cimarinjung di Sukabumi yang punya suasana bak hutan zaman purba--

Dari kawasan sawah pun, Kamu sudah bisa melihat pemandangan air terjun. Dari sawah, Kamu akan memasuki area hutan.

Di sini, terdapat jalan setapak menyusuri hutan yang dilindungi pagar pembatas yang terbuat dari bambu. Meski menanjak, jalannya masih dalam kondisi baik.

BACA JUGA : Wisata Purwokerto Terbaru 2024 Taman Balai Kemambang, Destinasi Rekreasi Asri di Tengah Kota, Cek Tiketnya!

Jalan setapak ini juga membawa Kamu pengunjung menyusuri sungai. Semakin mendekati lokasi air terjun, akan semakin terdengar suara derasnya aliran air.

Harga Tiket Masuk Wisata Curug Cimarinjung

Untuk keindahan yang akan Kamu nikmati di Curug Cimarinjung, Kamu hanya membayar harga tiket masuk yang cukup murah.

Kamu cukup membayar tiket masuk sebesar Rp3.000 saja. Selain itu, tarif parkirnya juga hanya Rp3.000 untuk sepeda motor, dan Rp5.000 untuk mobil.

Rute Menuju Wisata Curug Cimarinjung

Lokasi wisata terbaru Curug Cimarinjung ini tepatnya berada di Kampung Cimarinjung, Desa Ciwaru, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

Walaupun sebenarnya lokasi tepat dari wisata terbaru 2024 ini adalah di perbatasan Desa Ciwaru dan Desa Girimukti, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

Sementara itu untuk akses ke Curug Cimarinjung lebih mudah untuk dijangkau dari Kampung Cimarinjung, Desa Ciwaru karena lebih dekat.

Curug Cimarinjung ini sebenarnya berada lumayan jauh dari pusat Kota Kabupaten Sukabumi.

Jaraknya sekitar 99 km dari pusat Kota Kabupaten Sukabumi, atau Kamu perlu menempuh perjalanan sekitar 4 jam.

Kamu bisa menggunakan kendaraan roda empat maupun roda dua untuk menuju ke tempat ini. Namun, sayangnya tidak ada transportasi umum yang bisa diandalkan.

Jadi, disarankan untuk menggunakan kendaraan pribadi saja, ya, Kamu. Nah, beberapa rute jalan menuju Curug Cimarinjung, yaitu:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: