Pencinta Seni Merapat, Kunjungi Wisata Terbaru 2024 Taman Budaya Yogyakarta Simak Rute dan Lokasinya Disini

Pencinta Seni Merapat, Kunjungi Wisata Terbaru 2024 Taman Budaya Yogyakarta Simak Rute dan Lokasinya Disini

Destinasi wisata terbaru 2024 Taman Budaya Yogyakarta yang sangat cocok untuk para penikmat seni dan budaya.--https://tamanbudayayogya.jogjaprov.go.id/direktori/360-taman-budaya-yogyakarta

3. Cara Menuju dan Objek Wisata Terdekat Taman Budaya Yogyakarta 

Bagi wisatawan yang berasal dari luar kota, turunlah di Bandara Internasional Adisucipto. 

Sesampainya di Bandara Adisucipto, pergilah ke Jalan Raya Solo - Yogyakarta kemudian lanjut ke Desa Ngupasan Kecamatan Gondomanan. 

BACA JUGA : Simak 15 Tempat Nongkrong Terpopuler Yogyakarta, Wisata Terbaru 2024 Cocok Untuk Anak Muda Have Fun Bareng

Waktu tempuh dari Bandara Adisucipto menuju Taman Budaya Yogyakarta adalah sekitar 17 menit. Lumayan dekat bukan? 

Hal yang lebih menarik lagi dari Taman Budaya Yogyakarta adalah lokasinya yang strategis. Taman Budaya Yogyakarta dekat dengan objek wisata lainnya seperti Kebun Binatang Gembiraloka, Taman Pintar Yogyakarta, Benteng Vredeburg, dan Pasar Beringharjo. 

Sempatkanlah untuk menginap agar bisa menjelajahi lebih banyak objek wisata terdekat Taman Budaya Yogyakarta. Ada tiga penginapan yang direkomendasikan seperti Hotel Limaran, Omah Cilik, dan Melia Purosani Hotel. 

Demikianlah ulasan mengenai destinasi wisata terbaru 2024 Taman Budaya Yogyakarta yang cocok untuk para pencinta dan penikmat kebudayaan dan kesenian. Selamat belajar tentang banyak hal dan semoga tulisan ini menjadi referensi yang bermanfaat. (*) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: www.indonesia-tourism.com