5 Destinasi Wisata Terbaru 2024 Paling Favorit di Pangalengan, Ada Spot Terbaik untuk Berkemah! Cek Disini

5 Destinasi Wisata Terbaru 2024 Paling Favorit di Pangalengan, Ada Spot Terbaik untuk Berkemah! Cek Disini

5 destinasi wisata terbaru paling favorit di Pangalengan--

DISWAY JOGJA - Kawasan Bandung Raya selalu menjadi magnet bagi wisatawan yang mencari momen berkualitas lewat wisata terbaru 2024 bersama keluarga, tak terkecuali di Pangalengan.

Dengan udara yang sejuk dan pemandangan alam yang memikat, Pangalengan menawarkan banyak wisata terbaru yang cocok untuk menghilangkan penat bersama keluarga.

BACA JUGA : Ingin Ketenangan? Kunjungi Wisata Terbaru 2024 Hutan Pinus Sigrowong Temanggung, Tempatnya Bikin Tenang

Sebelum merencanakan perjalananmu ke Pangalengan, ada baiknya untuk menyimak 5 rekomendasi destinasi wisata terbaru 2024 yang pastinya akan memperkaya pengalaman liburanmu.

Berikut adalah 5 rekomendasi wisata terbaru 2024 di Pangalengan yang bisa Kamu datangi bersama keluarga ataupun sahabat.

1. Taman Langit Pangalengan

Berada di ketinggian 1.670 mdpl, wisata terbaru 2024 Taman Langit Pangalengan yang tentu saja akan memanjakan mata dengan pemandangan pegunungan yang memukau.

Selain itu, wisata Taman Langit Pangalengan ini juga dikenal sebagai salah satu tempat terbaik untuk berkemah dan menikmati Sunrise serta Sunset.

BACA JUGA : Wisata Terbaru 2024! Rekomendasi 5 Playground untuk Dewasa di Jakarta Penyembuh Innerchild Kamu

Sebelum sampai di area taman, pengunjung akan melewati jembatan kayu sepanjang 200 meter yang melintasi kebun teh sehingga memberikan pengalaman tersendiri.

Pemandangan jembatan Taman Langit Pangalengan yang dihiasi lampu-lampu penerangan saat malam hari semakin menambah kecantikan tempat ini.

2. Kampung Singkur

Wisata terbaru Kampung Singkur menawarkan kedamaian dengan pepohonan pinus yang rindang dan gemericik air sungai yang menenangkan.

BACA JUGA : Surganya Pantai Eksotis? 11 Deretan Wisata Terbaru 2024 Pantai di Indonesia yang Sangat Indah, Simak Ulasannya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: