Intip Daftar dan Harga Mobil Terbaru 2024, Kendaraan Listrik Siap Mengaspal di Indonesia!

Intip Daftar dan Harga Mobil Terbaru 2024, Kendaraan Listrik Siap Mengaspal di Indonesia!

Intip Daftar dan Harga Mobil Listrik Baru yang Meluncur di Indonesia Tahun 2024!!--

DISWAY JOGJA - Industri mobil listrik terus berkembang pesat di seluruh dunia, termasuk Indonesia. Tahun ini, menjadi momen penting bagi produsen mobil terbaru 2024 untuk menghadirkan model-model baru yang lebih canggih, efisien, dan ramah lingkungan. Simak daftar dan harga mobil listrik baru yang masuk ke pasar Indonesia pada tahun 2024 serta fitur-fitur terbaiknya.

1. Tesla Model 3

Tesla Model 3 telah menjadi salah satu mobil terbaru 2024 listrik terpopuler di dunia, Tesla memperkenalkan Model 3 versi terbaru di Indonesia. Model 3 menawarkan kinerja bertenaga dengan masa pakai baterai lebih lama dan waktu pengisian daya lebih cepat. Harga Tesla Model 3 di Indonesia mulai dari Rp 800 juta untuk varian standar dan Rp 1,2 miliar untuk versi teratas dengan fitur-fitur canggih.

BACA JUGA : Kejutan Mobil Listrik BMW!! Mobil Terbaru 2024, BMW iX1 Beneran Harganya Paling Murah?? Ini Ulasannya

2. Nissan Ariya

Nissan Ariya merupakan salah satu SUV elektrik yang sangat dinantikan dan pada tahun 202. Mobil terbaru 2024 ini, Nissan akan memperkenalkan model ini ke pasar Indonesia. Ariya memiliki desain futuristik, performa bertenaga, dan fitur teknologi canggih seperti sistem infotainment terkini dan fitur keselamatan canggih. Harga Nissan Ariya di Indonesia berkisar Rp 900 jutaan hingga Rp 1,5 miliar, tergantung versi dan opsi yang dipilih.

3. Volkswagen ID.4

Mobil terbaru 2024 Volkswagen ID.4 merupakan SUV elektrik yang memadukan gaya, kenyamanan, dan performa prima. ID.4 memiliki beragam pilihan baterai untuk memenuhi kebutuhan konsumen, serta fitur-fitur canggih seperti akses Internet terintegrasi dan sistem bantuan pengemudi otonom. Harga Volkswagen ID.4 di Indonesia mulai sekitar Rp 900 jutaan untuk versi dasar, dan harga lebih tinggi untuk versi dengan fitur lebih mewah.

BACA JUGA : Wow! 5 Keunggulan Hyundai IONIQ 5, Mobil Listrik Canggih Masa Depan

4. Hyundai Ioniq 5

Mobil terbaru 2024 Hyundai Ioniq 5 merupakan crossover listrik dengan desain revolusioner dan performa bertenaga. Ioniq 5 dilengkapi dengan fitur-fitur canggih seperti pengisian baterai ultra cepat, kabin luas dan nyaman serta sistem hiburan canggih. Harga Hyundai Ioniq 5 di Indonesia mulai dari sekitar Rp 700 jutaan untuk versi standar dan hingga Rp 1 miliar untuk versi dengan fitur premium.

5. Toyota bZ4X

Toyota bZ4X merupakan SUV listrik pertama Toyota yang dirancang untuk memenuhi permintaan konsumen akan mobil ramah lingkungan. bZ4X menawarkan performa yang andal, jangkauan luas, dan desain futuristik. Harga mobil terbaru 2024 Toyota bZ4X di Indonesia diperkirakan berkisar antara Rp 800 hingga 1,2 miliar, tergantung spesifikasi dan opsi yang dipilih.

BACA JUGA : Kenali Sebelum Membeli: Ini Dia Keunggulan dan Kekurangan Mobil Listrik

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: