Wisata Terbaru 2024 Kawah Ijen!! Keindahan Fenomena Alam yang Mendunia Tidak Terbantahkan!

Wisata Terbaru 2024 Kawah Ijen!! Keindahan Fenomena Alam yang Mendunia Tidak Terbantahkan!

wisata terbaru Kawah Ijen-disway jogja-instagram.com/voyagenjoy

DISWAY JOGJA - Tempat wisata terbaru 2024 alam ini menyajikan pemandangan yang sangat indah sehingga tak hanya menarik wisatawan lokal, tapi juga mancanegara.

Kawah Ijen adalah sebuah wisata terbaru 2024 alam berupa danau asam yang warnanya hijau kebiruan dengan diameter sekitar 700 meter dan luas mencapai 5.466 hektar.

Wisata terbaru 2024 kawah Ijen memiliki kedalaman hingga 200 meter dan volume danau bisa mencapai 36 juta meter kubik.

Wisata terbaru 2024 danau ini terbentuk secara alami akibat letusan Gunung Ijen yang masih aktif, hingga akhirnya membentuk lekukan besar dan menjadi sebuah danau.

BACA JUGA : Menemukan Pesona Wisata Baru 2024 di Temanggung! Surga Tersembunyi di Jawa Tengah

Kawah aktif ini berukuran sangat besar dengan luas 134 kilometer persegi. Meski pada dasarnya wisata terbaru 2024 ini adalah sebuah danau, tapi ada banyak keunikan yang dimiliki Kawah Ijen ini.

Mulai dari tampilannya yang tidak biasa karena di sekitarnya ini akan ada kabut yang menyelimuti kawah tersebut dikarenakan suhunya berada di kisaran 2 derajat Celcius.

Meski pada dasarnya wisata ini adalah sebuah danau, tapi ada banyak keunikan yang dimiliki Kawah Ijen ini.

Mulai dari tampilannya yang tidak biasa karena di sekitarnya ini akan ada kabut yang menyelimuti kawah tersebut dikarenakan suhunya berada di kisaran 2 derajat Celcius.

Berhubung ukurannya sangat luas, wisata terbaru 2024 Kawah Ijen ini masuk dalam wilayah dua kabupaten, yakni Kabupaten Banyuwangi dan Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur.

Meski demikian, kebanyakan orang akan masuk melalui Kabupaten Banyuwangi sehingga tempat wisata ini lebih dikenal sebagai tempat wisata khas Banyuwangi.

Kawah Ijen menjadi kebanggaan masyarakat Jawa Timur karena ternyata Kawah Ijen termasuk dalam danau air asam terbesar yang ada di dunia.

BACA JUGA : Tahu Gak?? 5 Rekomendasi Wisata Terbaru 2024 Bogor yang Viral dan Hits Abis!! Kesini Kuy

Keindahan Kawah ijen dengan fenomena alam yang mendunia tidak terbantahkan.

Api Biru atau blue fire menjadi salah satu daya tarik utama dari Kawah ijen, saat selimut malam tiba memunculkan pijar api biru dari dasar kawah Ijen.

Disini anda akan melihat secara langsung api biru (blue fire) saat malam hari dengan iringan bintang galaxy yang populer dengan sebutan milky way tour.

Dan saat itu juga Anda dapat melihat aktivitas penambangan belerang tradisional yang hilir-mudik di area bekas letusan Kawah Ijen Banyuwangi.

Fenomena alam yang diakibatkan oleh sublimasi gas belerang hingga mencapai suhu 200 derajat lebih memunculkan blue fire yang hanya ada dua di Dunia.

Api biru ini muncul secara alami dari tengah-tengah danau dan biasanya hanya bisa dilihat pada dini hari menjelang pagi hari, yaitu kurang dari pukul 05.00. Ketika mentari pagi mulai menyapu kegelapan malam, tampak Pemandangan alam yang sangat eksotis.

Kawah dengan zat asam terbesar di dunia, guratan alam yang terbentuk di sekeliling tebing kawah, Kegiatan Para Penambang belerang dan para pendaki berpadu menjadi pemandangan yang eksotis.

Harga Tiket Masuk di wisata terbaru 2024 Kawah Ijen relatif murah, bahkan sebagian wisatawan mengatakan Harga Tiket Kawah Ijen tidaklah sepadan dengan keindahan wisata Kawah Ijen.

Ketika Anda ingin berkunjung ke Wisata Kawah Ijen, perhatikan harga tiket masuk berikut ini agar bisa melakukan persiapan wisata yang benar-benar sesuai budget.

Untuk wisatawan domestik : 5 ribu untuk hari biasa dan Rp 7.500 untuk akhir pekan, sedangkan wisatawan Mancanegara : 100 ribu untuk hari biasa dan 150 ribu untuk akhir pekan.

BACA JUGA : Menarik! 3 Destinasi Wisata Terbaru 2024 Paling Populer di Surabaya, Wajib Masuk List Liburan

(Apabila Anda membawa kamera atau ingin mengadakan acara pengambilan gambar komersil, maka dikenakan biaya Rp 10 juta)

Berwisata ke Kawah Ijen tentunya bertujuan untuk menikmati keindahan alam Kawah Ijen dengan fasilitas yang cukup lengkap dan sesuai dengan keperluan wisata kita.

Beberapa Fasilitas di wisata Kawah Ijen, di antaranya Warung makan, Toilet, Lokasi parkir, Persewaan masker, Tour guide, Taksi lokal / Troli, Sunrise view point, Blue fire view pont, Oleh-oleh atau souvenir.

Wisata terbaru 2024 ini sangat rekomended untuk kalian kunjungi, dengan segala keindahan yang disuguhkan pasti kalian tertarik kan? (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: