Segera Tampil!! Mobil Terbaru Mitsubishi XForce 2024, Desain Mewah dan Spek Dewa di Februari

Segera Tampil!! Mobil Terbaru Mitsubishi XForce 2024, Desain Mewah dan Spek Dewa di Februari

Mobil baru Mitsubishi XForce yang punya desain mewah--

DISWAY JOGJA - Mobil baru 2024 Mitsubishi XForce diklaim akan segera hadir di Indonesia pada bulan Februari meski belum jelas tanggal pastinya.

Saat ini, produsen otomotif ternama yaitu Mitsubishi tengah menyiapkan rilisan mobil terbarunya yang disinyalir akan menjawab kebutuhan para pengendara.

BACA JUGA : Cek Dulu Bos!! Mobil Baru BMW 320i yang Irit Bahan Bakar, Begini Spesifikasi, Fitur dan Performanya

Adalah Mitsubishi XForce yang merupakan satu dari sekian mobil baru yang punya komponen luar biasa dengan desain yang memikat serta kinerja yang hebat. 

Mobil baru Mitsubisi XForce ini menggabungkan desain, performa, keamanan serta kemewahan yang membuatnya menjadi pilihan yang menarik di segmen pasar tersebut.

Mobil baru ini mendapat popularitas yang cukup tinggi di pasar otomotif karena menawarkan banyak fitur menarik yang patut dicoba oleh para penggunanya. 

 

Spesifikasi Mesin Mobil Baru Mitsubishi XForce

Dari spesifikasi, mobil baru Mitsubishi XForce ini memiliki mesin yang hampir sama dengan Xpander.

Mobil baru Mitsubishi XForce ini mengusung kode 4A91 dimana memiliki kapasitas 1.500 cc, 4 silinder, dan dilengkapi dengan teknologi DOHC.

Tenaga dari mobil baru Mitsubishi XForce ini tentunya tidak main-main, mencapai 103,5 hp pada putaran 6.000 rpm, sementara torsi puncaknya mencapai 141 Nm pada putaran 4.000 rpm. Sangat berkelas bukan?

BACA JUGA : Siap Launching Akhir Januari, Mobil Baru Mazda CX-70, Emang Boleh?? Diklaim Lebih Baik dari Pendahulunya

Tak hanya itu, mobil baru Mitsubishi XForce ini juga menggunakan platform yang serupa dengan Xpander. Namun, tentunya ada beberapa penyesuaian yang dilakukan terutama pada pola pergeseran transmisinya. 

Hal ini dilakukan agar karakter berkendara dari mobil baru Mitsubishi XForce ini lebih cocok dengan identitasnya sebagai SUV yang tangguh. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: