Jangan Asal Buang! Ini 5 Cara Manfaatkan Air Buangan AC supaya Jadi Lebih Berguna

Jangan Asal Buang! Ini 5 Cara Manfaatkan Air Buangan AC supaya Jadi Lebih Berguna

5 cara manfaatkan air buangan ac supaya jadi lebih berguna--

Saat air buangan dari AC ini digunakan, tidak ada kerak yang menempel didalam radiator sehingga bisa menghindari hal parah seperti pipa yang tersumbat.

Air buangan AC ini juga dipercaya bisa membuat radiator menjadi lebih dingin dan membuat udara dari AC mobil akan terasa lebih dingin.

5. Air Flush Toilet

Orang biasa mungkin akan menggunakan air dari keran secara otomatis untuk membersihkan kloset, namun orang spesial akan memakai air buangan dari AC untuk membersihkannya.

Ya, Kamu tidak salah dengar. Air buangan AC bisa digunakan untuk membersihkan kloset karena dinilai lebih murni dan steril.

BACA JUGA: Kenali Jenis AC Yang Sesuai Klasifikasi Bangunan Tempat Anda

Air buangan dari AC lebih efektif dalam menghilangkan noda kuning membandel pada kloset maupun ubin kamar mandi.

Cara satu ini juga akan membuat pemakaian air keranmu jadi lebih hemat dari biasanya yang berujung kepada penghematan biaya listrik setiap bulannya.

 

Itulah beberapa cara yang bisa Kamu gunakan untuk membuat air buangan AC menjadi lebih bermanfaat dan tidak menjadi limbah semata.

Jika sudah rutin melakukan hal-hal seperti diatas, biaya tagihan air maupun listrik setiap bulannya akan menjadi lebih hemat dan bisa Kamu pakai untuk dana liburan maupun yang lain. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: