Ini Dia! 5 Rekomendasi Smart Tv Gambar Tajam, Murah dan Kualitas terbaik 2023

Ini Dia! 5 Rekomendasi Smart Tv Gambar Tajam, Murah dan Kualitas terbaik 2023

Smart tv --

BACA JUGA:Mengintip Smart TV TCL 43 Inch, TV Canggih yang Tawarkan Visual Tajam dengan Harga Sangat Terjangkau

2. Xiomi TV A2

Produk kedua adalah dari Xiaomi yang memiliki keunggulan bingkai yang lebih kokoh dengan konstruksi metal. Srlain itu, TV ini tampil dengan desain yang legan dengan bezel yang tipis. 

spesifikasi lainya adalah Layar besar, resolusi tinggi, dan fitur smart pada TV kini dapat dirasakan oleh banyak orang. Dengan produk ini, Anda bisa menikmati konten beresolusi tinggi pada layar yang besar tanpa perlu menyiapkan banyak budget. Xiaomi TV A2 cocok untuk Anda yang mencari TV UHD pertama.

Fitur smart TV Xiaomi ini cukup lengkap sehingga akan memaksimalkan dana Anda dengan baik. Anda sudah akan mendapatkan TV dengan fitur Dolby Vision, Dolby Audio, hingga MEMC. Tidak heran bila produk ini merupakan salah satu TV Android terbaik 2023. 

Harga dari TV Xiaomi ini berkisar dari Rp 3.999.000 yang sangat ramah dikantong anda. 

BACA JUGA:5 Cara Membersihkan TV LED dengan Baik dan Benar, Nomor 3 Sering Keliru

3. TCL 4K UHD Google TV A30

Selanjutnya adalah dari produk TCL yang memiliki berbagai macam keunggulan dengan harga yang sangat terjangkau untuk Google TV. Selain itu, sudah memiliki layanan TCL Channel yang bisa menawarkan berbagai macam film gratis. 

Pada dasarnya gambaran yang paling logis dari Google TV merupakan salah satu fitur menarik yang ditawarkan smart TV. Interface tersebut berfokus pada kemudahan Anda dalam mendapatkan tayangan yang sesuai minat dari berbagai platform. Nah, Anda bisa mendapatkan pengalaman menelusuri Google TV dengan lebih terjangkau lewat TCL A30.

Terlebih jika Anda suka menonton film ataupun serial televisi jadul, produk ini adalah pilihan tepat. Salah satu smart TV terbaik 2022 ini sudah dibekali teknologi MEMC. Teknologi tersebut mampu menampilkan konten dengan frame rate rendah menjadi konten rasa 60 fps. Jadi, Anda dapat menikmati konten jadul dengan lebih smooth.

BACA JUGA:Review Smart TV Terbaik untuk PS4, Katanya Bikin Nagih?

Harga dari Samart Tv ini berkisar mulai Rp 4.199.000. 

4. Polytron Easy Smart Digital TV PLD MV1859 

Selanjutnya adalah produk dari Polytron yang memiliki keunggulan dengan konsumsi daya yang rendah. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: