Jangan Asal Taruh! Ini Penyebab AC Portable Mengalami Kerusakan sekaligus Cara Menghindarinya
Penyebab ac portable rusak dan cara mengindarinya--
DISWAY JOGJA - Kamu punya AC Portable di rumah namun sering mengalami kerusakan atau bahkan sudah rusak? Artikel ini akan menjelaskan beberapa penyebabnya.
Saat ini, AC Portable cukup banyak digunakan orang di rumahnya sebagai alat untuk mendinginkan ruangan dengan cepat.
AC Portable dipilih karena praktis sebab ukurannya yang kecil, membuatnya bisa dipindah kemanapun sesuai keinginan pengguna.
BACA JUGA: Simak Kelebihan dan Kekurangan AC Portable, Wajib Anda Ketahui Sebelum Membeli!
Konsumsi daya AC Portable juga lebih rendah dibandingkan AC dinding biasa. Hal tersebut jelas akan menghemat pengeluaran bulananmu.
Namun, tingkat kepraktisan yang tinggi dari AC Portable tidak serta merta membuatnya mudah dalam perawatan.
Perawatan yang salah pada AC Portable bisa menyebabkan kerusakan pada unit dan tentunya akan merugikan Kamu sebagai pengguna.
BACA JUGA: Simak Cara Merawat AC Portable dengan Baik dan Benar Agar Tetap Awet!
Ada banyak penyebab kenapa AC Portable bisa mengalami kerusakan, bahkan di beberapa kasus ada yang langsung rusak padahal baru saja dibeli dari toko.
Penasaran apa saja penyebab kerusakan pada AC Portable? Berikut ulasannya :
1. Kualitas Produk
Faktor pertama dari penyebab kerusakan pada AC Portable bisa jadi disebabkan karena memang kualitas produknya buruk.
Kualitas buruk pada sebuah AC Portable biasanya karena harga dari produk tersebut terlalu murah dibanding produk serupa lainnya.
BACA JUGA: Dingin Merata ke Berbagai Sudut: Inilah Midea MPF2-09CRN1, Juaranya AC Portable murah berkualitas!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: