Rekomendasi Smart TV Paling Hemat Listrik Tahun 2023, Lengkap Berserta Harganya!

Rekomendasi Smart TV Paling Hemat Listrik Tahun 2023, Lengkap Berserta Harganya!

Smart TV Paling Hemat Listrik 2023--

Harga yang ditawarkan dari TV ini cukup murah yaitu berkisar Rp 3,8 juta saja. Yang sudah dilengkapi dengan Clear View Vision, Wide Color Enhancer dan tidak menggunakan banyak kabel.

3. TV LG LH4830 24 Inci

Meskipun ukuran televisi ini cukup kecil, namun telah dibekali dengan banyak manfaat dan keunggulan.

Smart TV jenis ini dilengkapi dengan mode Screen Share, Wifi Direct dan 2 kontak HDMI. Menjadikan televisi ini dapat menjadi rekomendasi terbaik untu Anda.

TV smart dengan layar sudut pandang lebar ini dibanderol dengan harga berkisar RP 2-3 juta. Tentunya Anda tidak perlu khawatir dengan tegangan yang tinggi pada teelevisi ini.

BACA JUGA:5 Pilihan Android TV di Harga Terjangkau dengan Dukungan DVB-T2

4. TV Toshiba LF621U19 Fire Smart

Smart TV hemat listrik ini merupakan edisi Fire TV dari Toshiba yang menawarkan kejernihan 4K Ultra HD. Sehingga membuat televisi ini menjadi lebih nyata.

Anda juga tak perlu khawatir membayar uang tambahan untuk menambah saluran ekstra, karena smart tv ini sudah dilengkapi dengan banyaknya saluran mulai dari lokal sampai netflik, HBO, dan Prime Video.

Harga yang ditawarkan dari televisi ini yaitu berkisar Rp 3-6 jutaan. Dengan membelinya Anda sudah udah mendapatkan banyak keuntungan.

5. TV Changhong 40In 1080p

Dengan harga yang dibanderol seharga Rp 3 juta. Anda sudah bisa memiliki Smart TV yang hemat listrik terbaik. 

Keunggulan yag ditawarkan dari televisi ini yaitu memiliki sistem Eye-Care sehingga warna yang ditampilkan akan lebih bersahabat.

Selain itu, TV ini juga mempunyai E-Store yang menyimpan aplikasi atau data lainnya layaknya sebuah komputer canggih.

BACA JUGA:Ini Dia! 10 Merk TV LED Terbaik 2023, Pilihan Mana yang Tepat untukmu?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: