Punya Kredit Motor dan Ingin Ajukan Pinjaman KUR Bank BRI, Ini Syaratnya!
kur bri 2023--
Syarat selanjutnya adalah usaha yang mengajukan pinjaman KUR harus sudah beroperasi minimal 6 bulan kalau kurang dari 6 bulan, mau tidak mau harus siap mengikuti pelatihan kewirausahaan.
Di sisi lain, Anda tidak perlu khawatir untuk mengajukan kredit kendaraan jika sudah memiliki pinjaman KUR sebab pinjaman KUR dan kredit kendaraan merupakan dua jenis kredit yang berbeda.
Pinjaman KUR untuk modal usaha, terutama untuk membiayai usaha Anda.
BACA JUGA:Pinjaman KUR BRI 20 Juta Dengan Suku Bunga Rendah dan Tanpa Jaminan, Yuk Pahami Persyaratannya!
Sedangkan kredit kendaraan baik berupa mobil maupun sepeda motor termasuk kredit konsumtif. Persyaratan umum untuk mengajukan KUR adalah sebagai berikut:
1. Kartu Keluarga (KK)
2. Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP-EL).
3. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP).
4. Surat nikah
5. Surat keterangan usaha yang diterbitkan oleh kepala desa atau kepala desa setempat.
BACA JUGA:4 Jenis Produk Pinjaman KUR BRI 2023, Simak dan Pahami Langkahnya agar KUR Pinjaman Cepat Cair!
Selamat mencoba, semoga sukses dan bisnis anda akan tumbuh dan berkembang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: