Turunkan Gula Darah dengan Daun Sirih! Ternyata Ada 6 Manfaat Penting Lainnya Bagi Kesehatan
7 Manfaat Daun Sirih untuk Kesehatan yang Jarang diketahui Banyak Orang, no4 Menurunkan Kolesterol--
Daun sirih juga mampu menetralkan kembali pH lambung sehingga gejala penyakit maag, asam lambung naik atau perut kembung dapat mereda.
3. Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut
Manfaat daun sirih yang ketiga adalah menjaga kesehatan gigi dan mulut.
Zaman dahulu untuk mendapatkan kesehatan gigi mereka menggunakan daun sirih untuk menjaganya.
Cara hanya dengan mengunyah daun sirih tersebut. Namun banyak dari kalian yang tidak suka dengan mengunyah secara langsung daun sirih.
Kini banyak pasta gigi yang menggunakan daun sirih menjadi salah satu bahan campurannya.
Mengunyah daun sirih dan biji pinang diketahui bermanfaat untuk memicu produksi air liur dalam mulut.
Yang mana salah satu fungsi air liur adalah menjaga kekuatan gigi serta mencegah penyakit gusi karena mengandung beragam protein dan mineral baik.
Kalian juga bisa memperoleh manfaat air rebusan daun sirih dengan menggunakannya sebagai obat berkumur.
Berkumur dengan air rebusan daun sirih berpotensi menghambat bakteri mulut serta zat asam yang dapat menyebabkan gigi berlubang.
BACA JUGA:7 Penyebab Gigi Kuning, No 3 Sering dialami Oleh Kaum Pria
4. Menurunkan Kolesterol
Manfaat daun sirih yang keempat adalah untuk menurunkan kolesterol.
Untuk kalian yang memiliki riwayat kolesterol bisa dicoba untuk memanfaatkan daun sirih sebagai salah satu obatnya.
Daun sirih diyakini mampu mengurangi jumlah lemak total dalam darah sehingga dapat menurunkan kadar kolesterol jahat, lemak jahat, dan trigliserida.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: