7 Rekomendasi Makanan yang Enak Khas Bandung Selain Seblak! Dijamin Bikin Lidah Bergoyang
7 Rekomendasi Makanan yang Enak Khas Bandung Selain Seblak! Dijamin Bikin Lidah Bergoyang--
BACA JUGA:8 Makanan Khas Daerah Bogor yang Enak dan Lezat Wajib Dicoba! no6 Memiliki Nama yang Unik
1. Surabi
Makanan khas Bandung yang terkenal sebagai jajanan ringan atau cemilan yaitu Surabi.
Surabi merupakan jajanan tradisional Kota Bandung yang sudah ada sejak dahulu.
Di mana surabi memiliki bahan dasar tepung beras, tepung terigu dan santan kelapa.
Pemasakannya pun bukan menggunakan kompor, melainkan menaruh adonan pada tungku sehingga menghasilkan rasa dan aroma yang khas.
2. Cuanki
Makanan khas dari Bandung selanjutnya merupakan jajanan yang cocok dikonsumsi saat cuaca dingin.
Apalagi jika bukan cuanki.
Cuanki sendiri ialah siomay atau bakso tahu yang kering, yang kemudian diberi kuah.
3. Batagor
Batagor merupakan salah satu makanan khas dari Bandung yang terkenal akan kelezatannya.
Batagor merupakan makanan adaptasi dari Tionghoa dan Indonesia.
Makanan ini berbahan dasar dari adonan bakso dan tahu yang digoreng yang diberi nama Batagor.
4. Bandros
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: