7 Makanan Khas Daerah Bogor yang Enak dan Lezat Wajib Kalian Coba! no6 Memiliki Nama yang Unik

7 Makanan Khas Daerah Bogor yang Enak dan Lezat Wajib Kalian Coba! no6 Memiliki Nama yang Unik

8 Makanan Khas Daerah Bogor yang Enak dan Lezat Wajib Dicoba! no6 Memiliki Nama yang Unik--

Laksa Bogor dibuat dengan mencampurkan banyak macam bumbu.

Namun, yang membuat laksa ini berbeda adalah tambahan oncom di dalamnya.

Untuk kalian yang sedang mencari kuliner di Bogor jangan lupa ya untuk mencicipi makanan satu ini karena dijamin sangat menggugah selera makan kalian.

3. Doclang

Doclang adalah sajian khas bogor yang harus kalian coba ketika berkunjung ke Bogor.

Doclang hampir sama dengan lontong sayur dan kupat tahu.

Isi di dalamnya merupakan campuran dari beberapa bahan misalnya tahu goreng yang sudah diiris, kentang rebus atau kentang goreng, telur rebus, dan pesor.

Campuran tersebut kemudian disiram dengan bumbu kacang yang memiliki tekstur agak encer.

Untuk menambah rasa lezat di atasnya biasanya diberi kecap serta taburan emping atau kerupuk.

Mungkin kalian tidak familiar dengan bahan yang bernama “pesor” yang disebutkan tadi diatas sebenarnya pesor tidak jauh berbeda dari ketupat.

Hanya saja jika ketupat dibuat dari daun janur, maka pesor dibalut dengan daun patat sebelum direbus.

Namanya unik tetapi untuk sajiannya tak kalah enaknya dong dengan nama makanannya

Jadi untuk kalian yang sedang ada di Bogor jangan sampai lupa untuk mencicipinya.

4. Cungkring

Cungkring yang dimaksud di sini bukan berarti kurus akan tetapi Cungkring disini merupakan makanan khas Bogor yang layak untuk kalian coba.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: