Ini Dia 7 Rekomendasi Wisata Menarik Dan Indah yang Ada Di Salatiga Wajib untuk Kalian Kunjungi!

Ini Dia 7 Rekomendasi Wisata Menarik Dan Indah yang Ada Di Salatiga Wajib untuk Kalian Kunjungi!

Ini Dia Rekomendasi 7 Wisata Menarik Dan Indah yang Ada Di Salatiga Wajib untuk Kalian Kunjungi!--

Wisata di Salatiga yang sebaiknya dikunjungi selanjutnya, yaitu Monumen Pelagan Ambarawa. Objek wisata ini menjadi saksi bersejarah pertempuran yang berlangsung pada 12-15 Desember 1945. Untuk mengenang jasa para pahlawan dalam pertempuran ini, dibangun monumen besar bernama Palagan Ambarawa.

 

Selain itu, wisatawan akan disuguhkan dengan beragam koleksi bekas sejarah pertempuran. Beberapa koleksi bersejarahnya seperti, senjata perang atau juga koleksi seragam tentara Indonesia dan Jepang. Nantinya, pengunjung bisa melihat pesawat Mustang Belanda yang berhasil ditembak jatuh ke Rawa Pening.

 

7. Kopeng Salatiga

 

Wisata di Salatiga yang wajib kalian kunjungi adalah Kopeng Salatiga. Tidak hanya memiliki hawa sejuk. Kopeng juga memiliki banyak destinasi yang sangat menarik. Tempat wisata ini terkenal akan suasana hutan pinusnya yang punya banyak wahana petualang.

 

Ada beberapa wahana menarik yang ditawarkan di wisata Kopeng Salatiga. Seperti, panjat jaring, flying fox dan berbagai wahana outbond yang menyenangkan lainnya. Untuk tiket masuk wisata di Salatiga yang satu ini hanya mematok harga sebesar Rp15.000 saja. Bagi kalian yang tengah berada di Salatiga sebaiknya jangan lupa untuk mampir ke objek wisata menarik ini.

 

Demikian pembahasan mengenai tempat-tempat wisata yang ada di daerah Salatiga. Untuk kalian yang sedang berkunjung ataupun melewati Daerah Salatiga jangan lupa untuk singgah dan nikmati semua wisata yang ada di Salatiga. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: