Mari Menjelajahi Kenikmatan Terlezat Kuliner Malam Alun- Alun Malang, Harga Terjangkau Dengan Cita Rasa Legend

Rabu 29-10-2025,08:57 WIB
Reporter : Alfin Ananda
Editor : Syamsul Falaq

Tempat kuliner ini selalu ramai diserbu pengunjung saat sore hingga malam hari, di sini terdapat menu tahu campur dengan rasa yang mantap dengan harga mulai Rp17.000 saja.

Kuliner tahu Campur Pak Iwan berada di Jl. Kapten P. Tendean 1D No. 108, Sukoharjo, Kec. Klojen, Kota Malang, Jawa Timur 65117 sekitar 1 km dari Alun-alun Malang.

Kategori :