Wisata Terbaru 2024 Santosa Park, Punya Konsep Unik Buat Pengalaman Liburanmu Lebih Berkesan

Minggu 06-10-2024,11:22 WIB
Reporter : Penta Daniel Pratama
Editor : Syamsul Falaq

diswayjogja.com - Santosa Park adalah satu destinasi wisata terbaru 2024 di Kendal yang rasanya wajib Kamu kunjungi di akhir pekan ini bersama keluarga.

Wisata terbaru 2024 Santosa Park ini menawarkan pemandangan alam yang menakjubkan disertai dengan banyak wahana menarik didalamnya.

Wisata terbaru 2024 ini mengambil konsep One Stop Vacation yang akan memberi Kamu berbagai pilihan wisata hanya dalam satu tempat.

Bagaimana, sangat menarik bukan wisata terbaru 2024 satu ini? Simak info lengkap dibawah untuk tahu lebih banyak.

BACA JUGA:Wisata Terbaru 2024 Grafika Cikole Lembang: Destinasi Aktivitas Seru, Menarik dan Menantang

BACA JUGA:Destinasi Wisata Terbaru 2024 Keluarga, D'Castello Suguhkan Wahana Permainan Dengan Suasana Sejuk

 

Daya Tarik Wisata Santosa Park


Daya tarik wisata terbaru 2024 Santosa Park--Foto by semarang.rent a car

1. ATV Santosa Park

Santosa Park menawarkan pengalaman seru dengan ATV lho, disini pengunjung bisa merasakan sensasi menjelajahi jalur offroad yang menantang banget. 

Cocok untuk kamu yang suka petualangan dan ingin menikmati pemandangan alam dengan cara yang berbeda.

2. Camping Ground

Area perkemahan yang luas dan dikelilingi oleh alam yang asri, menjadikan Camping Ground di Santosa Park Semarang tempat ideal untuk berkumpul dengan keluarga atau teman. 

Fasilitas ini dilengkapi dengan semua kebutuhan dasar agar kamu dapat berkemah dengan nyaman ya.

Kategori :