5 Smart TV Terbaik Dengan Layar Super Lebar, Simak Rekomendasinya

Senin 09-09-2024,17:54 WIB
Reporter : Penta Daniel Pratama
Editor : Syamsul Falaq

BACA JUGA : 5 Rekomendasi Smart TV Murah 1 Jutaan, Cocok Buat Kamu yang Low Budged

BACA JUGA : Mengenal Lebih Dalam Tentang Smart TV OLED dan Keunggulannya

Harganya pun lebih terjangkau, yakni di kisaran Rp 2 jutaan. Namun Kamu sudah bisa mendapatkan LED jernih yang dilengkapi aplikasi populer, seperti YouTube hingga Netflix.

Rentang harga: Mulai dari Rp 3,0 juta

5. TCL 40 Inch Google TV - 40G9


Rekomendasi Smart TV terbaik brand TCL--Foto by GettyImages

TCL 40 Inch Google TV - 40G9 adalah seri Smart TV TCL yang menawarkan kualitas gambar sempurna dengan resolusi Full HD dan sistem audio Dolby yang jernih. 

Layar ini memiliki sudut pandang lebar 178 derajat, sehingga memberikan pengalaman menonton video yang nyaman dari berbagai sudut.

Koneksi Bluetooth memungkinkan Kamu menambahkan speaker atau headset tanpa kabel, sehingga memberikan efek surround seperti bioskop. 

Dan tentunya TV ini menyediakan berbagai aplikasi streaming.

Smart TV ini mendukung pemasangan gamepad/joystick tanpa kabel, sehingga bermain game semakin seru tanpa ribet.

Kisaran harga: Mulai dari Rp 2,7 juta

Itulah ulasan mengenai rekomendasi Smart TV terbaik dengan layar lebar yang punya harga terjangkau, semoga bermanfaat.

Kategori :