2. Sharp Kirei Series
Merek kulkas terbaik Sharp Kirei Series hadir dengan desain pintu yang menarik dan dua pilihan warna cantik.
Dilengkapi dengan fitur unggulan seperti fan cooling system dan pengatur kelembapan, serta ice twist untuk mempermudah pembuatan es batu kecil.
Sebagai tambahan, kulkas dua pintu dari Sharp ini memiliki volume yang cukup besar untuk menyimpan berbagai jenis bahan makanan.
Kompartemen kulkas Sharp ini juga terpisah sehingga bahan makanan tetap aman dan tidak bocor.
Harga Sharp Kirei Series: Rp2.590.000.
3. Sharp New Queen Series
Kulkas Sharp New Queen Series menonjol dengan teknologi inverter yang menawarkan penghematan energi, pendinginan kuat, kenyamanan, dan daya tahan.
Teknologi ini mengatur suhu dengan tepat melalui 36 tahap pendinginan.
BACA JUGA : Ulasan Mengenai Kulkas Terbaik Dengan Fitur Wi-Fi: Bisa Anda Kontrol Lewat Handphone
Meskipun berukuran besar, konsumsi daya kulkas ini hanya 180 W yang lebih hemat dari kebanyakan kulkas lain.
Sharp New Queen Series cocok bagi Kamu yang mencari produk mewah namun hemat daya.
Harga Sharp New Queen Series: Rp11.260.000.
4. Sharp Side by Side Series
Sharp Side by Side Series memiliki banyak kompartemen yang luas, kulkas ini dapat menampung banyak bahan makanan sekaligus.
Teknologi Multi Dyna Cooling dan Aluminum Air Duct pada kulkas Sharp Side by Side Series dapat mendistribusikan udara dingin secara merata, menjaga semua bahan makanan dan minuman tetap segar.